BASF dan Eramet Batal Investasi pada Smelter Nikel di Maluku Utara, Ini Kata Kementerian Investasi

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 9 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 48%
  • Publisher: 63%

Smelter Nikel Maluku Utara Berita

BASF Batal Investasi Nikel,Eramet Batal Investasi Nikel,Proyek Sonic Bay

Kementerian Investasi menyebut batalnya investasi BASF dan Eramet pada smelter nikel di Maluku Utara, tak mempengaruhi minat investor lainnya.

Kementerian Investasi /Badan Koordinasi Penanaman Modal menyatakan, keputusan BASF dan Eramet membatalkan investasinya pada proyek Sonic Bay di Maluku Utara, tidak menurunkan minat investor asing untuk menanamkan modalnya pada sektor hilirisasi di Indonesia.

Deputi Bidang Promosi Penanaman Modal Kementerian Investasi/BKPM Nurul Ichwan mengatakan, pihaknya sudah mengetahui keputusan pembatalan rencana investasi itu. ”Kami dari awal terus mengawal rencana investasi ini. Namun pada perjalanannya, perusahaan beralih fokus, sehingga pada akhirnya mengeluarkan keputusan bisnis membatalkan rencana investasi proyek Sonic Bay ini,” kata Nurul dalam keterangan tertulis yang diterimaBerdasarkan siaran pers perusahaan, keputusan BASF dan Eramet untuk tidak meneruskan rencana investasi didasarkan pada pertimbangan akan perubahan kondisi pasar nikel yang signifikan.

”Kami melihat hilirisasi untuk ekosistem baterai kendaraan listrik masih sangat potensial untuk dikembangkan di Indonesia. Apalagi, baru-baru saja Indonesia mendapat peringkat 27 pada World Competitiveness Ranking 2024. Top 3 terbaik di wilayah ASEAN,” terang Nurul.Ia mengeklaim minat investor asing di sektor hilirisasi tetap tinggi dan bahkan beberapa proyek investasi di sektor tersebut telah mencapai tahap realisasi.

BASF Batal Investasi Nikel Eramet Batal Investasi Nikel Proyek Sonic Bay Kementerian Investasi Bkpm BASF Eramet

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BASF-Eramet Pamit dari Proyek Rp 42 Triliun di Maluku Utara, Sejumlah Alasan MencuatPerubahan lanskap nikel global menjadi alasan mundurnya BSAF-Eramet dari Maluku Utara. Isu lingkungan juga mencuat.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

BASF-Eramet Says Leave from IDR 42 Trillion Project in North Maluku, Several Reasons AriseChanges in the global nickel landscape are the reason for BSAF-Eramet's withdrawal from North Maluku. Environmental issues also arise.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

2 Investor Eropa, BASF dan Eramet Hengkang dari Proyek Nikel di MalukuPERUSAHAAN kimia terbesar asal Jerman Badische Anilin und Soda Fabric BASF dan perusahaan pertambangan dan metalurgi asal Prancis Eramet hengkang dari proyek Sonic Bay di Maluku Utara
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Mundurnya BASF dan Eramet Disebut Tak Pengaruhi Prospek NikelPemerintah yakin daya tarik investasi hilirisasi pertambangan di Indonesia masih tinggi.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Waduh! 2 Raksasa Eropa Hengkang dari Proyek Rantai Pasok Baterai EV RIDua perusahaan asal Eropa yakni Eramet dan BASF hengkang dari Indonesia atas proyek smelter nikel-kobalt
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Mirati Caleg DPD Terpilih Maluku Mundur, Tokoh Pemuda Maluku Tuding Bohongi Rakyat MalukuBerita Mirati Caleg DPD Terpilih Maluku Mundur, Tokoh Pemuda Maluku Tuding Bohongi Rakyat Maluku terbaru hari ini 2024-06-27 12:10:21 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »