Tim Nasional Senior akan Diajak Jajal Stadion Papua Bangkit

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 74 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 33%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menpora akan mengundang tim nasional senior untuk merumput di Stadion Papua Bangkit.

REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali akan mengundang tim nasional senior untuk menjajal lapangan atau Stadion Papua Bangkit yang terletak di Kampung Harapan, Distrik Sentani Timur, Kabupaten Jayapura. Menurutnya, ada prosedur panjang untuk mengajak tim atau klub Eropa atau Amerika Latin.

"Kalau untuk tim nasional, saya akan bicara dengan Ketua Umum PSSI dan pelatih Shin Tae Yong yang sekarang sedang melatih, kami akan minta coba lapangan di Papua Bangkit," kata Menpora di sela kegiatan Chef de Mission Meeting I Komite Olahraga Nasional Indonesia se-Indonesia di salah satu hotel ternama di Sentani, Distrik Sentani Timur, Kabupaten Jayapura, Papua, Kamis malam.

Menyinggung soal venue PON, Menpora mengatakan bahwa pembangunan tidak ada yang dikebut. Semua berjalan sesuai dengan rencana, bahkan lebih cepat. Baca Juga "Menurut jadwal Juli, tapi diklaim bisa lebih cepat, karena mereka bekerja dengan sungguh-sungguh dan kami berharap demikian," kata Zainudin. Dinas Olahraga dan Pemuda Provinsi Papua menegaskan Stadion Papua Bangkit yang dibangun pemerintah untuk persiapan Pekan Olahraga Nasional XX pada 2020 di Bumi Cenderawasih masuk dalam nominasi stadion terbaik 2019 versi salah satu media daring dari Polandia. Kepala Disorda Provinsi Papua Alexander Kapisa, di Jayapura, Kamis, mengatakan Stadion Papua Bangkit masuk dalam daftar 21 stadion dan akan saling bersaing untuk mendapat penghargaan sebagai stadion terbaik 2019.

"Pemilihan stadion terbaik ini telah memasuki edisi ke-10 yang telah diselenggarakan dan dilakukan dengan cara memberikan voting secara daring hingga 15 Maret 2020," katanya.sumber : Antara BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Stadion Papua Bangkit Masuk Nominasi Stadion Terbaik 2019Stadion Papua Bangkit masuk dalam daftar 21 stadion. Captionnya belum selesai min
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Waspada Gelombang 4 Meter, Nelayan di Papua-Papua Barat Diminta Tak MelautDaerah yang berpotensi terdampak gelombang antara lain, Manokwari, Sorong, Raja Ampat, dan Jayapura.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Ini Kata Istana soal Jokowi Salaman dengan Pendukung Pembebasan Papua di AustraliaIa mengatakan, Presiden bersalaman dan berfoto dengan banyak orang, termasuk Brant, saat berkunjung ke negeri kangguru.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Beredar Foto Jokowi Salaman dengan Pendukung Pembebasan Papua di Australia, Ini Penjelasan Istana - Tribun WowPresiden Joko Widodo disebut-sebut bersalaman dengan tokoh pendukung pembebasan Papua sekaligus anggota parlemen Australia Adam Brant. Aktor yang bahas soal Papua itu cuma green party. Jokowi disambut baik dan bahkan dapat standing ocation dari anggota parlemen. Momen ini emang sengaja dimanfaatin aja sama green party biar dapat publikasi dan naikin pamor partainya lagi. Green party Australia coba manfaatin situasi nih. Abis turun pamor dan dibenci karena kasus bushfire, sekarang pasti lagi usaha nyari panggung pakai isu Papua. Padahal presiden Jokowi disambut baik di Australia, bahkan dapet standing ovation abis pidato di parlemen
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Pengacara Tapol Papua Tantang Mahfud Md Cek Data Veronica KomanPengacara para tahanan politik Papua, meminta Menteri Mahfud Md mengecek kebenaran data yang diberikan tim aktivis HAM, Veronica Koman. Dana kalo benar Mahfud Md katakan data itu hanyalah sampah, maka Mahfud Md lebih rendah dari pada kata sampah tersebut. Menteri tdk berbobot. utk hal ini aku setuju mohmahfudmd , data dari Veronica Koman adlah SAMPAH, krn org itu kelakuannya Sampah, utk cuma mengabiskan waktu mikirin sampah, cukupdibuang ditempat sampah...
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Menpora Puji Perkembangan Venue PON PapuaMenpora berharap segala aspek yang dikerjakan nantinya akan melayani para kontingen.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »