Tiga Negara Ini Berminat pada Vaksin Corona Buatan Rusia

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Tiga negara berminat menguji coba dan memproduksi vaksin Sputnik V buatan Rusia. Vaksin ini memicu kontroversi, karena diizinkan tanpa melewati fase 3 ujicoba. VaksinCorona Rusia

Filipina, Israel dan Brasil menjadi tiga negara pertama yang menyatakan siap melakukan ujicoba lanjutan, memproduksi dan mendistribusikan vaksin Sputnik V buatan Rusia. Registrasi vaksin tanpa melewati prosedur baku uji coba itu, memicu kontroversi baik di Rusia sendiri maupun di tatanan global.

Namun Eric Domingo, direktur jenderal lembaga pengawas makanan dan obat-obatan Filipina menegaskan dalam wawancara televisi, bahwa semua vaksin virus corona tetap harus melewati pemeriksaan ketat sesuai aturan. Pemerintah di Manila akan sangat berhati-hati dalam menerima vaksin Sputnik V."Kami akan memastikan, sebelum mengijinkan vaksinnya, bahwa itu aman dan efektif", ujarnya.

Duterte mencanangkan uji klinis fase tiga vaksin Sputnik V di Filipina mulai Oktober mendatang, demikian kata juru bicara pemerintah di Manila. Bulan Mei 2021 uji klinis akan tuntas, dan setelah itu vaksinasi bisa dilaksanakan.Israel juga sudah menyatakan akan menguji vaksin Covid-19 buatan Rusia."Jika terbukti itu produk yang serius, kami akan berusaha melakukan negosiasi, dan akan membeli vaksinnya", ujar pernyataan kementerian kesehatan Israel.

Paran Technology Institute atau Tecpar menandatangani kesepakatan kerja sama dengan Russian Direct Investment Fund , dengan target untuk mengelola produksi vaksin Sputnik V dan distribusinya di Brasil serta negara-negara lain di Amerika Latin.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sponsor Vaksin Covid-19 Rusia: Lembaga Vaksin Kami Terbaik di DuniaKepala Direct Investment Fund Rusia, Kirill Dmitriev, yang mensponsori pengembangan vaksin Covid-19 Rusia menaruh kepercayaan penuh pada vaksin yang diteliti oleh Gamaleya Research Institute. vaksin rusia BIARIN AJA SI, SEENGGAKNYA GK KAYA CHAYNA YG NYURUH NEGARA LAIN JADI MONYET PERCOBAAN, KALO RUSIA RAKYATNYA DULUAN YG VAKSIN
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Soal Vaksin Corona Rusia, WHO Akan Lakukan Pra-kualifikasi VaksinRusia membuat gempar setelah mengumumkan siap mengedarkan vaksin corona. Hal ini diragukan para ilmuwan di seluruh dunia. WHO ambil tindakan.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Satu Lagi Negara Tunjukkan Ketertarikan pada Vaksin Corona 'Sputnik V' RusiaMenteri Kesehatan Israel akan meneliti dan memeriksa vaksin COVID-19 buatan Rusia dan akan merundingkan pembelian vaksin jika terbukti mampu menangkal Corona. Rusia via detikhealth
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

3 Negara Menyatakan Berminat pada Vaksin Covid-19 Rusia |Republika OnlineVaksin Rusia kontroversial karena belum melewati fase 3 ujicoba skala luas.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Perkembangan Terkini Vaksin Lokal dan Calon Vaksin Covid-19 yang Diuji Coba di BandungUji klinis fase 3 calon vaksin virus corona diperkirakan akan selesai pada Januari 2021. Bagaimana dengan vaksin lokal?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

VIDEO: Vaksin Corona Rusia Direspon Skeptis, Kenapa?Rusia akan segera melakukan vaksinasi massal terhadap COVID-19 menggunakan vaksin yang dikembangkannya. Langkah Rusia ini mengundang sorotan dari negara di Barat yang menilai vaksin ini belum teruji. AS sendiri terus menguji sejumlah vaksin, sambil tak terburu memb
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »