Penonaktifan KTP Tak Boleh Renggut Hak Pilih Warga Jakarta

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 37%
  • Publisher: 70%

Jakarta Berita

Pilkada,Pilgub,Utama

Hak pilih warga dijamin dan dilindungi konstitusi.

Suasana penghitungan suara Pemilu 2024 di TPS 43 Kelurahan Petukangan Selatan, Jakarta Selatan, yang berlangsung hingga malam hari, Rabu ., KOMPAS — Penataan atau penertiban administrasi kependudukan tidak boleh menghapus hak pilih warga dalam pemilu.

”Penataan administrasi kependudukan ini masalah lama yang dibiarkan oleh pemerintah. Jangan kemudian sampai mengambil atau menghilangkan hak politik warga. Hak itu hanya bisa dicabut lewat proses peradilan,” ucap Kaka. Peneliti Perkumpulan untuk Pemilu dan Demokrasi , Fadli Ramadhanil, juga menyampaikan hal serupa. Penataan administrasi kependudukan tidak boleh menghilangkan hak pilih warga. Justru penataan merupakan bentuk perlindungan.

Pengajar Hukum Pemilu dari Universitas Indonesia, Titi Anggraini, menambahkan, penonaktifan KTP warga yang tidak berdomisili faktual di Jakarta harus dilakukan sekaligus dibutuhkan guna memastikan data penduduk dan pelayanan publik berjalan baik atau tepat sasaran. Akan tetapi, prosesnya harus hati-hati dan optimal melalui koordinasi antara Pemprov DKI Jakarta, Kemendagri, dan KPU.

Pilkada Pilgub Utama Kpu Dki Jakarta Pilkada 2024

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KPU DKI Sebut Penonaktifan NIK Warga Jakarta Tak Akan Pengaruhi Hak Pilih di Pilkada 2024Anggota KPU DKI Jakarta Dody Wijaya mengatakan, NIK tak dihapus namun dinonaktifkan sementara untuk menata administrasi kependudukan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

KPU Pastikan Penonaktifan NIK Tak Pengaruhi Hak Suara di Pilgub Jakartawarga yang merasa dirugikan atas penonaktifan NIK pun bisa mengajukan keberatan.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Warga Terdampak Penonaktifan KTP Tetap Ikut Pilgub Jakarta 2024Warga terdampak penataan atau penonaktifan NIK tetap bisa mencoblos karena masih ada dalam DP4.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Heru Budi Sebut Penonaktifan NIK KTP Warga Jakarta untuk Cegah Kriminalitas PerbankanPenonaktifan Nomor Induk Kependudukan (NIK) warga yang sudah tak berdomisili di Jakarta dinilai punya manfaat.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Dukung Hak-Hak Hewan, Ratu Camilla Janji Tak Lagi Pakai Busana dari Bulu BinatangRatu Camilla disebut mengikuti jejak mendiang Ratu Elizabeth II yang menanggalkan bulu binatang asli untuk sederet baju-baru barunya.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

KPU: Penonaktifan KTP Tidak Berpengaruh Banyak pada DPT Pilgub JakartaAnggota KPU DKI Jakarta KPU mengatakan penonaktifan NIK oleh Dinas Dukcapil DKI Jakarta itu bersifat sementara atau dapat diaktifkan kembali.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »