Malam Menegangkan, Saksi Ungkap Konvoi Polisi Geber-geber Motor dan Mobil di Gedung Kejagung

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 65 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 53%
  • Publisher: 83%

Densus 88 Berita

Densus 88 Antiteror Polri,Polri,Kejagung

Viral video aksi konvoi personel Brigade Mobil (Brimob) Polri memakai sepeda motor trail dan mobil menggeruduk Gedung Kejaksaan Agung (Kejagung) di Jalan Panglima Polim, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Viral video aksi konvoi personel Brigade Mobil Polri memakai sepeda motor trail dan mobil menggeruduk Gedung Kejaksaan Agung di Jalan Panglima Polim, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

'Kira-kira 8 sampai 9 motor, malah lebih kayaknya. Ada mobilnya juga sih. Kalau enggak salah waktu itu ada yang geber-geber di depan pintu,' ucapnya.Setelah kejadian itu, si pedagang yang sempat curiga dengan kondisi tersebut pun mengakui kalau beberapa kali melihat Gedung Kejagung turut terparkir kendaraan Polisi Militer TNI.

Mereka sambil menyalakan sirene, tepat berhenti di gerbang belakang Gedung Kejagung. Seperti memberikan sebuah tanda hendak masuk ke Gedung, namun gerbangnya tetap tertutup.Jampidsus Dikuntit Anggota Densus 88 PolriDiduga, peristiwa ini berkaitan dengan aksi penguntitan yang dilakukan anggota Densus 88 Antiteror Polri terhadap Jampidsus Febrie Adriansyah.

Jampidsus Febrie Adriansyah diduga dikuntit oknum Densus 88 saat makan di salah satu restoran di Cipete, Jakarta Selatan.Puspom TNI Tingkatkan Keamanan Kejagung Usai Jampidsus Dikuntit Densus 88 PolriPusat Polisi Militer TNI melakukan peningkatan eskalasi pengamanan di Gedung Kejaksaan Agung usai peristiwa dugaan penguntitan anggota Densus 88 Antiteror Polri terhadap Jaksa Agung Muda Pidana Khusus Kejagung Febrie Adriansyah.

Pengamanan Puspom TNI itu mencakup patroli rutin, pemeriksaan kendaraan, serta pengawasan terhadap individu yang keluar masuk area Kejagung.

Densus 88 Antiteror Polri Polri Kejagung Penguntitan Jampidsus Polisi Militer Konvoi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Malam Menegangkan Konvoi Mobil dan Motor Geruduk Gedung Kejagung Sambil ‘Geber-Geber’Rombongan konvoi dengan belasan kendaraan itu, melintas sebanyak tiga kali pada malam itu.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Banderol Mobil-mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita KejagungSetidaknya tujuh mobil mewah telah disita Kejagung dari Harvey Moeis, mulai dari Toyota Vellfire hingga Ferrari.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Modal Rp200-an Juta Sudah Bisa Boyong Fortuner Diesel Bekas, Minat?Penjual mobil bekas mengungkapkan, harga mobil-mobil diesel bekas masih tergolong stabil.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Kejagung Buka Suara Terkait Kabar Jampidsus Diduga Dikuntit Densus 88Kejagung buka suara terkait kabar Jampidsus Kejagung, Febrie Adriansyah yang diduga dikuntit anggota Densus 88.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Sandra Dewi Bungkam Usai Diperiksa 10,5 Jam Sebagai Saksi Kasus TimahSandra keluar dari gedung penyidik Kejagung sekitar pukul 18.35 WIB.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Usai Jampidsus Diduga Dikuntit Anggota Densus 88, Puspom TNI Tingkatkan Pengamanan Gedung KejagungPusat Polisi Militer (Puspom) TNI mengirimkan personel untuk meningkatkan pengamanan kantor Kejaksaan Agung di Jakarta Selatan pada akhir pekan ini.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »