Pencarian 2 Korban Susur Sungai Nihil, Tim SAR Siapkan Penyelam

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Untuk memaksimalkan upaya pencarian korban yang hingga saat ini belum ditemukan, Tim SAR akan menyiapkan penyelam.

Sebagian siswa SMP Negeri 1 Turi Sleman, Yogyakarta, yang selamat dari terjangan aliran sungai yang deras saat melakukan kegiatan Pramuka susur sungai di Sungai Sempor, Jumat .- Upaya pencarian dua korban hanyut dalam kegiatan susur sungai di Sungai Sempor, Sleman, Yogyakarta, hingga Sabtu malam belum membuahkan hasil.Kepala Basarnas Yogyakarta Wahyu Efendi mengatakan, tim penyelam itu nantinya akan diterjunkan di sejumlah titik lokasi.

"Yang kita curigai itu tempat-tempat yang ada palung, itu tempat yang akan kita selami. Yang kita data kemarin ada lima , tempatnya sudah kita kasih tanda," kata Wahyu.Karena proses pencarian yang dilakukan hingga Sabtu malam masih nihil, kata dia, untuk proses pencarian dilakukan penghentian sementara.

Pertimbangannya, pencarian yang dilakukan pada malam hari dianggap kurang maksimal, mengingat jarak pandang yang terbatas."Malam ini masih dilaksanakan pemantauan dan pengecekan titik-titik poin yang diperkirakan korban itu menyangkut," terangnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tim SAR Masih Terus Lakukan Pencarian Siswa HanyutEmpat siswa masih belum diketahui keberadaannya.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tim SAR Hentikan Penyisiran Korban di SungaiTim SAR akan melanjutkan pencarian melalui jalur darat.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tim SAR Temukan 2 Korban, Siswa Susur Sungai yang Tewas Jadi 9 OrangJadi total korban meninggal siswa SMP peserta susur sungai Sempor yang sudah ditemukan menjadi sembilan orang, dan satu masih dalam pencarian. Semoga yang 1 segera ditemukan.. ini pembina/penggalang pramuka nya ga mikir apa ya ngadain susur sungai di musim hujan & tanpa alat pengamanan..pinternya kebablasan Kasihan anak2 itu. Turut berduka.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Tim SAR Temukan Lagi Satu Korban Arus Sungai SemporTim gabungan masih mencari empat siswa lain yang masih hilang. Innalillahi wa Inna ilaihi rojiun
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Korban Meninggal SMPN 1 Turi Sleman Semua Perempuan, Kepala SAR DIY: Kondisi Pakaian Berpengaruh - Tribunnews.comDelapan korban meninggal dunia tersebut merupakan kelas 7 dan kelas 8 dari SMPN 1 Turi Sleman dan semua beridentitas perempuan. Ternyata pembinanya anggota klompok radikal teroris isis .
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Kabasarnas Apresiasi Kinerja Tim Pencarian Siswa HanyutSebanyak 851 personel gabungan dikerahkan dalam pencarian siswa hanyut.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »