Tim SAR Masih Terus Lakukan Pencarian Siswa Hanyut

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 20 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Empat siswa masih belum diketahui keberadaannya.

REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN - Tim Search and Rescue masih mencari empat siswa SMPN 1 Kecamatan Turi yang keberadaannya masih belum ditemukan. Saat ini, Tim SAR masih menunggu perkembangan korban maupun siswa yang belum ditemukan. Saat ini, jumlah korban meninggal diketahui berjuah enam orang. Pihaknya pun terus mengumpulkan informasi terkait korban karena pencarian masih terus dilakukan.

Pihaknya pun masih menunggu perkembangan informasi dari pihak sekolah. Sebab, pendataan dilakukan di sekolah. Personel yang dikerahkan ada 230 personel. Pencarian pun tidak ada kendala karena arus sungai terbilang normal. Hal itu dibenarkan Relawan Muhammadiyah Disaster Management Center Afiq Adde Rizal yang juga mengatakan terdapat empat siswa yang masih belum diketahui keberadaannya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Tim SAR Masih Mencari Siswa SMPN 1 Turi yang HilangTim SAR lakukan penyisiran pencarian korban baik di sungai maupun di darat.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

SAR Masih Mencari Empat Siswa SMP yang Terbawa ArusJumlah korban meninggal dalam acara Susur Sungai menjadi enam orang.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tim SAR Temukan Lagi Satu Korban Arus Sungai SemporTim gabungan masih mencari empat siswa lain yang masih hilang. Innalillahi wa Inna ilaihi rojiun
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Jakpro: Kami Tidak Akan Komersialkan TIM Setelah RevitalisasiJakpro menegaskan tidak akan melakukan komersialisasi terhadap Pusat Kebudayaan Taman Ismail Marzuki (TIM), Jakarta, setelah direvitalisasi. Lha bangunan hotelnya untuk apa nantinya kalau bukan komersial ? 🤕🤕 sakit.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Tim Gabungan Simpulkan Yasonna Tak Bohong soal Harun Masiku, Ini AlasannyaTim gabungan yang mengecek data perlintasan tersangka KPK Harun Masiku tuntas bekerja. Seperti apa hasilnya? HarunMasiku setelah di lantik yang baru 😍😍😍😍😍🥰🥰🥰🥰🥰😍😍😍😍🥰🥰🥰😍😭😭 saya orang umum pun tak paham bacanya Coro coro syber ilegal...disewa bwt mengacak data...stop syber ilegal...gitu aja kok repot...loss ra rewwel...hajarrrr abizzz...😆😆😆
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Tottenham Vs RB Leipzig: Pertemuan Dua Tim ProduktifBolongnya lini depan Tottenham menjadi modal Leipzig yang punya daya gedor tinggi.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »