Menag Buka Lelang Jabatan untuk Dirjen Bimas Katolik Pekan Depan

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menag Fachrul Razi akan membuka lelang jabatan untuk mengisi kursi Dirjen Bimas Katolik yang saat ini masih dijabat HM Nur Cholis sebagai pelaksana tugas. Lelang jabatan akan dimulai pekan depan. Menag DirjenBimasKatolik

Fachrul memastikan Dirjen Bimas Katolik nantinya benar-benar akan diisi pejabat beragama Katolik. Ia menegaskan selain yang beragama Katolik tidak diperbolehkan mengikuti lelang jabatan.Sebelumnya diberitakan, Dirjen Bimas Katolik di Kementerian Agama dijabat oleh HM Nur Cholis sebagai pelaksana tugas. Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid mengatakan penunjukan Nur Cholis sebagai Plt Dirjen karena ada benturan dalam aturan.

"Kan selevel, kan ada aturannya. Katakanlah nggak boleh lah jabatan jenderal kemudian diisi oleh mayor, kan nggak boleh. Jabatan yang selevel cuma itu," kata Fachrul di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin . Menurut Fachrul, pengisian jabatan itu tidak boleh sembarangan dan harus ikut aturan. Saat ini, kata Fachrul, tidak ada pejabat eselon 1 di Kemenag beragama Katolik sehingga akan dilakukan lelang jabatan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Buat apa bimas kalo minta izin bangun gereja aja sulit kayak mencari jarum di tumpukan jerami

jabatan anda ga dilelang sekalian Pak?

KatolikG mungkin ada yg berminat. Monggo

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menag: Dirjen Bimas Katolik Diisi Setelah Lelang JabatanLelang jabatan akan dilakukan pekan depan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Menag: Pejabat Muslim Plt Dirjen Bimas Katolik Cuma SementaraMenag Fachrul Razi akan segera menggelar lelang jabatan untuk posisi Dirjen Bimas Katolik yang sementara ini dijabat Sekjen Kemenag, Nur Kholis Setiawan. KatolikG Kita liat bareng yuk wkwk pantau Untuk memudahkan koordinasi terowongan Istiqlal Katedral kah? Mending menteri agama islam, Agama lain punya mentri atau nggak sama saja.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Buka Pintu Darurat Pesawat, Penumpang Wings Air ini Bisa Didenda Rp 500 JutaWings Air memberikan klarifikasi terkait insiden salah seorang penumpang yang membuka pintu darurat pesawat ~ Money Mungkin doi mau muntah di luar pesawat
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Erick Thohir Buka Suara soal Isu Penggulingan Lewat JiwasrayaMenteri BUMN Erick Thohir buka suara soal kabar penggulingan dirinya dan beberapa Menteri Kabinet Indonesia Maju lewat kasus Jiwasraya. Yang pada bacot kasus Jiwasraya ditunggangi atau ditutup''i. Nih yang mau ngeberesinnya juga digsnggu mau dilengserin.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Menkes Buka Suara soal Kurangnya Masker di NatunaMenteri Kesehatan Terawan Agus Putranto mempermasalahkan akan kurangnya masker di Natuna, Riau, guna mengantisipasi virus Corona. Pak2 klau natuna sbg tempat karantina WNI yg dr china, jauh2 hari sdh dipersiapkan.jd warga natuna bisa tenang .masa sampai persediaan masker jg terbatas.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Anies Baswedan Buka Operasi Pasar Bawang Putih Hari IniGubernur Anies Baswedan akan didampingi Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo saat membuka operasi pasar bawang putih dan cabai di Toko Tani Center.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »