Supermoon Pertama di 2020 akan Terjadi Malam Ini

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menurut Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan), ini merupakan supermoon pertama yang terjadi di tahun 2020....

- Supermoon akan kembali menyambangi Bumi malam ini. Menurut Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional , ini merupakan supermoon pertama yang terjadi di tahun 2020.

Fenomena saat bulan berada di posisi terdekat dengan Bumi ini, akan menampilkan kondisi Bulan yang lebih besar dari biasanya. Dalam akun resminya di sosial media, Lapan menginformasikan bahwa pada 9 Februari ini, Bulan berjarak 362.479 kilometer dari Bumi."Supermoon akan terjadi sebanyak 4 kali di tahun 2020," tulis Lapan, dikutip dari akun Instagramnya, Minggu .

Kendati demikian, Thomas Djamaluddin, Kepala Lapan, mengatakan, Supermoon tidak dikenal dalam dunia astronomi. Sebab, ada yang menyebutkan bahwa ini adalah fenomena purnama terdekat.Istilah supermoon, lanjut dia, sebagai daya tarik bagi publik. Secara kasat mata, tidak jauh berbeda dengan bulan purnama biasa. Hanya jika dilihat dengan kamera tertentu, baru dapat diamati ukurannya lebih besar.

"9 Februari ini ada yang bilang supermoon. Tahun ini akan terjadi lagi di bulan Maret, April, dan Mei," tutur Thomas, saat dihubungi

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

LAPAN: Supermoon Pertama 2020 Terjadi Malam IniSupermoon pada 2020 bakal terjadi Minggu malam. Fenomena ini adalah yang pertama dari 4 Supermoon yang diprediksi terjadi tahun ini. Dari jamberapaaa It’s time bs dilihat di nana aja
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

20 Februari 2020, 2020 Perempuan Dunia Pakai Kebaya di YogyakartaSebanyak 2.020 perempuan dari berbagai negara akan mengenakan kebaya pada Rabu, 20 Februari 2020 di Yogyakarta. Ada acara apa?
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Siap-siap! Fenomena Supermoon Pertama 2020 Terjadi Malam Ini, Apa Dampaknya? - Tribunnews.comFenomena Supermoon pertama pada 2020 akan terjadi pada malam hari ini, Minggu (9/2/2020). Apa itu supermoon dan dampaknya?
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Tim Putra Jakarta Pertamina Energi Sapu Bersih Kemenangan di Putaran Pertama Proliga 2020 : Okezone SportsTim Putra Jakarta Pertamina Energi Sapu Bersih Kemenangan di Putaran Pertama Proliga 2020 TauCepatTanpaBatas Olahraga Sport .
Sumber: okezonenews - 🏆 41. / 51 Baca lebih lajut »

Popsivo Tutup Putaran Pertama Proliga 2020 dengan KemenanganPopsivo mengakhiri putaran pertama Proliga 2020 dengan kemenangan atas Bandung bjb Tandamata, 3-1 (22-25, 25-22, 25-20, 28-26).
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Ace Harap Keppres Biaya Haji 2020 Segera DiterbitkanAce berharap Presiden Jokowi keluarkan Keppres Biaya Haji 2020.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »