Menkes Buka Suara soal Kurangnya Masker di Natuna

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto mempermasalahkan akan kurangnya masker di Natuna, Riau, guna mengantisipasi virus Corona.

Liputan6.com, Jakarta Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto mempermasalahkan kurangnya masker di Natuna, Riau, guna mengantisipasi Virus Corona. Hal ini ia sampaikan dalam rapat di Kantor Menkopolhukam, Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat.Menurut dia, ada ratusan juta penduduk yang ingin memakai masker. Sehingga, biaya produksi ataupun pembelian masker akan meningkat.

Semua hal termasuk asimetrical information, kata dia, lalu hardling sebab suatu takanan kiri kanan maka bisa terjadi suatu inefisiensi budgeting. Baik individu maupun negara," katanya. "Nah, jangan sampai terjadi inefisiensi budjeting baik personal, keluarga maupun negara. Saya kan menkes, semuanya saya tak mengizinkan mereka untuk sakit atau terdampak. Sebab, kita kegiatannya adalah membantu mereka supaya sehat semua. Doakan sehat semua," pungkasnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Pak2 klau natuna sbg tempat karantina WNI yg dr china, jauh2 hari sdh dipersiapkan.jd warga natuna bisa tenang .masa sampai persediaan masker jg terbatas.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menkes Sebut WNI di Natuna Akan Dipulangkan Pekan DepanMenteri Kesehatan Terawan Agus Putranto mengatakan ratusan WNI yang sedang menjalani karantina rencananya akan dipulangkan ke daerah masing-masing 14 Februari. Mudah2an observasinya betul2 akurat ya....🤞
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Higienitas Air di Lokasi Observasi WNI di Natuna Dijaga KetatCara menjaga kualitas air di lokasi observasi WNI Natuna tetap higienis.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

WNI yang Dikarantina di Natuna Dijatah Makan Rp 300 Ribu SehariPara WNI akan menjalani karantina di Pulau Natuna selama 14 hari. Ada kang batagor ama cilok ga disana? Waduh.., actual nya berapa ?🤔 nggak mungkin 300 rb untuk makan sehari.. mark-up nya berapa tuh ? dikali 238++ orang x 14 hari, wow.., lumayan tuh..😏 dinawsz baheula saha sih yang pernah SW, trs biaya makan sehari 300rebu. It's real!
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Hari Kelima Observasi WNI di Natuna: Sehat SemuaKemenkes RI menyatakan ratusan WNI dari Wuhan, China, yang menjalani karantina di Natuna pada hari kelima ini tidak terdeteksi virus corona. Good 👍🏻 Terus pantau jgn lengah.. Semiga semuanya sehat selalu sampe nanti observasinya selesai. Aamiin
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Mahfud soal WNI Asal Wuhan di Natuna: Warga Sudah MenerimaMenko Polhukam Mahfud MD menyebut penolakan warga Natuna terhadap ratusan WNI yang diobervasi terkait virus corona karena pemerintah terlambat sosialisasi.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Soal RS Penyakit Menular, Mahfud: Natuna, Talaud, dan Morotai Jadi OpsiPemerintah sedang membahas rencana pembangunan RS khusus penyakit menular. Mahfud Md menuturkan Natuna, Talaud, dan Morotai termasuk opsi lokasi RS. Sudah sprt penjara Alcatraz 🤦🏻‍♂️ Apa memang hrs di pulau terpencil? Pasiennya malah stres. Belum biayanya mahal. Kenapa tidak dekat Bandara saja atau lapangan terbang milik AU? Yang penting ada SOP yg ketat mengikuti negara2 maju. Buat bikin penjara model baru apa pak.. Kalau sejauh itu biaya perjalanan pasien dan keluarga apkh nanti akan dibiayai negara? Selain itu kalau tdk ada penyakit menular apkh bisa sangat bermanfaat utk sekitarnya Karena rumah sakit khusus pasti perlu anggaran yg khusus
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »