Kemensos Kuatkan Peran Pendamping Pembangunan Program Pemerintah

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sekretaris Jenderal Kementerian Sosial, Hartono Laras menyampaikan bahwa Kemensos menjadi pusat dalam penyaluran bantuan sosial (bansos).

DIREKTUR Jenderal Rehabilitasi Sosial , Harry Hikmat, mengadakan rapat melalui video conference, Kamis , mengenai peran para pendamping pembangunan dalam mendukung program-program pemerintah. Rapat ini merupakan tidak lanjut penguatan pendamping pembangunan yang digagas oleh Badan Perencanaan Pembangunan Nasional .

“Begitu penting pendamping sosial dalam pembangunan. Beragamnya pendamping yang ada di Kemensos itu perlu diperhatikan sebaran dan jumlahnya, agar kemudian para pendamping memiliki prinsip efektivitas dalam menjalan tugas dan meningkatkan kualitas pembangunan,” kata Sekjen. Dirjen Rehsos menyatakan bahwa pembicaraan Sumbedaya Manusia menjadi momentum penting. Di Ditjen Rehsos ada 5 klaster rehabilitasi sosial. Setiap klaster memiliki nama pendamping masing-masing. Seperti pendamping LU , pendamping penyandang disabilitas, Satuan Bakti Pekerja Sosial untuk klaster anak, konselor adiksi untuk klaster Napza dan pendamping Tuna Sosial & Korban Perdagangan Orang.

Staf Ahli Bidang Sosial dan Penanggulangan Kemiskinan, Bappenas, Vivi Yulaswati menyampaikan bahwa beberapa lintas sektor telah membuat kualifikasi pendamping pembangunan yang terdiri dari standar kompetensi, program diklat berbasis kompetensi dan sertifikasi kompetensi. Kualifikasi ini didukung oleh 4 pilar, yaitu regulasi, fasilitasi, rekognisi serta data dan informasi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dukung Program Pemerintah, Kemsos Kuatkan Peran Pendamping PembangunanBegitu penting peram pendamping sosial dalam pembangunan, sehingga perlu diperhatikan sebaran dan jumlahnya, agar efektif dalam menjalankan tugas.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Kemensos Kuatkan Peran Pendamping Pembangunan Guna Dukung Program PemerintahDirektorat Jenderal Rehabilitasi Sosial mengadakan rapat melalui video conference terkait peran para pendamping pembangunan dalam mendukung program pemerintah pada Rabu (22/4) Kemensos
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

APHI Peduli Covid-19, Donasi APD untuk Tenaga MedisAPHI akan mendukung penuh langkah-langkah dan program-program penanganan bencana yang telah ditetapkan oleh pemerintah APHI
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Kemensos Mulai Salurkan Bansos Tunai Rp 600 Ribu untuk Masyarakat BodetabekKemensos secara serentak menyalurkan bantuan tersebut di tiga wilayah, yaitu Kota Bogor, Tanggerang, dan Bekasi. Jakarta saja belum rata boss SALURKAN LGSG,,,, VIA OJOL,,,,, JGN LEWAT PEMDA,,,, NT ADA 'SUNATAN' MASSAL PLUS MAKHLUK 'HALUS' DI KASIH JG,,,,,, KemenkesRI KemenkeuRI setkabgoid kemenkomarves KemensosRI PolhukamRI mohmahfudmd Demi Alloh sy blm dpt apa2 bansos blt dsb, justru orang2 yg ekonomi cukup yg dpt di wil .sy Rt 02/14 bintara.61th umur sy 4 jiwa satu kk murni buruh pbb 38rb rumah 27m
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Alasan Pemerintah soal Kartu Prakerja Tak Sepenuhnya TunaiPemerintah tak memberikan sepenuhnya bantuan tunai dalam program kartu prakerja karena sesuai amanat Perpres 36/2020. Pemerintah selain buka lowongan peserta, seharusnya buka lowongan provider juga. Jadi siapa yg mau bisa mulai bikin modul, video, dan sistem penilaian ke murid. Pemerintah cukup bikin kerangka aja. Jadi double2 keuntungannya. Dan kualitas materialnya akan semakin baik.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Residivis yang Dapat Asimilasi Akan Ditempatkan di Sel Khusus Selama 14 HariProgram asimilasi Covid-19 oleh pemerintah disorot karena sejumlah napi kembali melakukan tindak pidana. Smua kembali ke pak Yasona sang menteri yg dgn kepintarannya mengatakan mereka yg menolak pembebasan napi sdh tumpul rasa kemanusiaannya Sokoor Nahhh loohh..😯
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »