Dorong Rekonsiliasi Nasional, Pengamat Minta Elite Politik Contoh Sikap Kenegarawanan Jokowi dan Prabowo

  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Direktur Eksekutif SPIN mendorong agar para elite melakukan rekonsiliasi nasional demi menjaga persatuan bangsa

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto bersilatutahmi ke Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, Rabu . –Direktur Eksekutif Survei dan Polling Indonesia Igor Dirgantara mendorong agar para elite partai politik maupun calon presiden dan calon wakil presiden yang kalah mau melakukan rekonsiliasi nasional demi menjaga persatuan bangsa.

”Jokowi dan Prabowo merupakan tokoh yang paling berpengaruh dalam kancah politik nasional saat ini. Prabowo dan Jokowi adalah dua tokoh utama yang bisa mewujudkan Indonesia Emas 2045, keduanya dapat menjadi contoh persatuan nasional,” ujar Igor, Minggu .Wamenaker Afriansyah Noor Bersilaturahmi dengan Menhan dan Presiden Terpilih Prabowo Subianto

Prabowo juga, kata Igor, bisa melakukan konsolidasi nasional dengan lintas partai dan tokoh lain. Sebab, Ketua Umum Partai Gerindra itu memiliki 3 keunggulan sebagai tokoh pemersatu bangsa. Igor mengatakan, meski ideologi partai politik berbeda tetapi memiliki tujuan yang sama yakni membangun bangsa. Hal itu menjadi kekuatan Prabowo dalam menyatukan perbedaan pasca Pilpres 2024.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pengamat dorong rekonsiliasi nasional usai Pilpres 2024Pengamat politik sekaligus peneliti senior Surabaya Survey Center (SSC) Surokim Abdussalam mendorong adanya upaya rekonsiliasi nasional usai pelaksanaan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Pengamat Dorong Elite Politik Jadikan Momen Idulfitri Menjalin Rekonsiliasi Pasca-Pilpres 2024JPNN.com : Pengamat politik Usep Saepul Ahyar mengatakan suasana Idulfitri dapat jadi momentum para elite politik melakukan rekonsiliasi pasca-Pilpres 2024.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Momentum Idul Fitri, Pengamat Dorong Elite Politik Jalin Rekonsiliasi Pascapilpres 2024Rekonsiliasi dapat dimulai dengan mengakui kekalahan dan mengakui kemenangan lawan
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Pengamat nilai rekonsiliasi nasional perlu dibangun jauh hariPengamat politik yang juga Direktur Eksekutif Indonesia Political Review (IPR) Ujang Komarudin mengatakan bahwa rekonsiliasi nasional usai gelaran Pemilu 2024 ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Rawat Persatuan, BEM Nusantara Jatim Dorong Rekonsiliasi Nasional Pasca PemiluBadan Eksekutif Mahasiswa Nusantara (Bemnus) Wilayah Jawa Timur mengadakan focus group discussion tentang penguatan literasi politik dan konsolidasi damai pasca Pemilu 2024 pada Kamis (28/3).
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pengamat: Rekonsiliasi adalah jalan terbaik untuk membangun bangsaPengamat politik Ahmad Hapid menilai rekonsiliasi adalah jalan terbaik untuk kelanjutan pembangunan bangsa kedepan sehingga terfokus menjalankan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »