PWK Gelar Halal Bihalal, Ajak Warga Perantau Membangun Klaten

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 44 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 92%

PWK Berita

Halal Bihalal,Perantau,Klaten

PAGUYUBAN Warga Klaten PWK menggelar halal bihalal di Pendapa Kabupaten Klaten Sabtu 134 Acara ini dihadiri Wakil Bupati Yoga Hardaya

Gelar halal bihalal PWK kali pertama dengan tema ‘Mempererat tali silaturahmi untuk kesejahteraan dan kebahagiaan’ ini menghadirkan Ustaz Abdullah Sukono, Ketua Alumni UNY di Klaten .

Menurut Supriyanto, teman-teman perantau di Jabodetabek sebenarnya memiliki potensi kemampuan yang luar biasa untuk membantu daerah Kabupaten Klaten lebih maju dan berkembang.“Untuk itu, kita selalu ingatkan kepada teman-teman PWK yang mampu tolonglah bantu Klaten. Caranya, berinvestasi di Klaten, seperti di sektor perhotelan yang kini masih terbatas,” ujarnya.

“Harapan kita, semua kota atau daerah di Indonesia ada cabang PWK. Sehingga, ke depan warga Klaten di perantauan yang akan mudik lebaran bisa terkoordinasi dengan baik,” imbuhnya. Kemenhub mencatat bahwa pada hari kedua Lebaran, Kamis lebih dari 550 ribu mobil pribadi masuk dan keluar dari Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi

GELOMBANG pertama arus balik mudik gratis menggunakan kapal laut, tiba di Dermaga Terminal Penumpang Tanjung Priok, Jakarta Utara, Minggu, 14 April, siang.

Halal Bihalal Perantau Klaten

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Klaten Bermunculan, Ketua Umum PWK Kuda HitamBAKAL Calon Bupati dan Wakil Bupati Klaten Jawa Tengah pada pemilihan Kepala Daerah Pilkada 2024 mulai bermunculan
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Kisah Pak Cing Warga Tionghoa yang Rutin Berbagi Sembako Kepada Warga di Momen RamadanPak Cing warga Tionghoa rutin berbagi sembako kepada warga di momen Ramadhan bagi warga Jombang
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

BPKPAD Klaten Gencarkan Sosialisasi Perda Tentang Pajak dan Retribusi DaerahBPKPAD Kabupaten Klaten gelar sosialisasi Perda No 15 tahun 2023 tentang pajak daerah dan retribusi daerah
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Polres Klaten Gelar Kampung Ramadan Sediakan Sembako MurahGELARAN Kampung Ramadan Polres Klaten di Jalan Pramuka Klaten Tengah disambut dengan antusias masyarakat terutama mereka yang ingin mendapatkan sembako murah
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Wamen Desa PDTT Gelar Open House di Klaten pada Hari Kedua Idul FitriRatusan warga datang ke open house Wamen Desa PDTT Paiman Raharjo di Rumah Kalimosodo Desa Gemblegan Klaten pada hari kedua Idul Fitri 1445 H
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Polres Klaten Gelar Peringatan Nuzulul Quran Ramadan 1445 HPolres Klaten menggelar peringatan Nuzulul Quran 1445 H Jumat 293 malam Kegiatan ini sekaligus dengan buka bersama di halaman Masjid Al Mumin Polres Klaten
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »