Wakil Ketua MPR Syarief Hasan Minta Masukan Gubernur Bali soal Amendemen UUD 1945

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 60 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Wakil Ketua MPR Syarief Hasan meminta masukan Gubernur Bali I Wayan Koster terkait wacana amendemen UUD 1945. MPRRI

Wakil Ketua MPR Syarief Hasan dan Gubernur Bali I Wayan Koster di Denpasar Bali, Jumat . Foto: Humas MPR- Wakil Ketua MPR Syarief Hasan menemui Gubernur Bali I Wayan Koster di Denpasar Bali, Jumat .

Kedatangan Syarief Hasan untuk meminta masuk dalam rangka menyerap aspirasi masyarakat terkait wacana amendemen Undang-Undang Dasar 1945 dan penetapan Pokok-Pokok Haluan Negara . "Kami ingin mendapat pandangan Pak Gubernur selaku representasi pemerintah di daerah dan yang berkomunikasi dengan rakyat tentang pandangan beliau terkait wacana perubahan Undang-undang Dasar 1945, melakukan amendemen, dan memasukkan beberapa poin ke dalam UUD 45," ungkap Syarief pada saat melakukan pertemuan dengan Wayan Koster.

"Dalam diskusi dengan beliau setuju kalau lembaga MPR itu menjadi lembaga tertinggi negara. Tetapi dalam hal ini bukan berarti presiden dipilih oleh MPR, tetap presiden dipilih oleh rakyat secara langsung, itu catatan beliau," katanya.Baca Juga:"Ini kan majelis permusyawaratan rakyat, jadi di mana-mana juga harus ada Majelis Permusyawaratan Rakyat sebagai muara terakhir di dalam menyelesaikan politik nasional," tuturnya.

Di tempat yang sama, Gubernu Bali Wayan Koster menyatakan mendukung langkah MPR terkait wacana amendemen UUD 1945 untuk mengembalikan GBHN masuk ke dalam UUD sebagai road map pembangunam nasional.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Wakil Ketua MPR Nilai Ketua BPIP Selip Lidah, Bukan SubstansiWakil Ketua MPR Ahmad Basarah mengatakan secara substansi kalimat secara keseluruhan ia tak melihat Ketua BPIP mempertentangkan agama dan Pancasila. Oh lidahnya sudah gundul ya om😂 Ban kali bisa selip 😬 Gue Gak Bisa Bayangin kalo yg Selip Lidah itu Ulama, pasti Langsung Dicyduk❗️
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Ketua MPR Kritik KemenPUPR Cuma Bangun 102,5 Ribu Rumah Subsidi'Sehingga masih ada sekitar 147.500 unit rumah yang tak bisa dibangun. Artinya, kebutuhan masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) untuk memiliki hunian juga sulit dipenuhi.' via detikfinance
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Wakil Ketua DPRD DKI Sebut Pemilihan Wagub Terkesan MandekWakil Ketua DPRD DKI Jakarta Misan Samsuri menyebut pemilihan wakil gubernur (Wagub) di dewan terkesan mandek. Begini katanya: WagubDKI CawagubDKI
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Guru Pukul Siswa SMAN 12, Wakil Walkot Bekasi: Bukan Zamannya Lagi KekerasanWakil Wali Kota Bekasi Tri Adhianto mengatakan, tidak seharusnya seorang guru menghukum muridnya dengan memukul.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kerap Emosi, Wakil Kepsek SMAN 12 Bekasi Pukuli Siswa Terlambat'Oknum guru yang bersangkutan telah diberikan skors sejak kejadian tersebut,' kata Aris. *ralat* Wakil kepala bagian kemahasiswaan.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Ketika Wakil Wali Kota Depok Ingin Naik Kelas di Pilkada 2020Kader Gerindra, Pradi Supriatna, tak menampik dia mengejar tampuk kepemimpinan tertinggi di Kota Depok.\n\n
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »