Tapera Diprotes Keras, REI Usulkan Iuran Sukarela

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 21 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 84%
  • Publisher: 68%

Rumah Berita

Perumahan,REI,Tapera

Wakil Ketua Umum (Waketum) Real Estat Indonesia (REI) Ikang Fawzi menyarankan agar penarikan Tapera dilaksanakan secara sukarela.

Hal ini terjadi lantaran Pemerintah akan menarik sebagian penghasilan dari para pegawai, juga melibatkan pengusaha.

Wakil Ketua Umum Real Estat Indonesia Ikang Fawzi menyarankan agar penarikan Tapera dilaksanakan secara sukarela. "Jadi, kalau menurut saya sih sebenarnya ini di kondisi seperti sekarang ya memang semangatnya seperti itu, dasarnya seperti itu bagus,Ikang menambahkan, Indonesia merupakan negara demokrasi dan melihat kondisi perekonomian saat ini juga tidak begitu mulus yang mana Tapera harus dipertanggungjawabkan.Dia memahami, asas yang dianut oleh Indonesia adalah gotong-royong. Namun, jika dibebankan akan menjadi lain cerita.

Sebagaimana diketahui, pemerintah bakal mewajibkan seluruh sektor pekerja turut serta menjadi peserta Tapera. Mulanya, rencana tersebut bakal dilakukan pada 2027.https://www.whatsapp.

Perumahan REI Tapera Real Estat Indonesia Masyarakat Berpengahsilan Rendah (MBR) MBR Tabungan Perumahan Rakyat Demo Tapera Tolak Tapera Apa Itu Tapera Tapera Wajib Atau Tidak Tapera Ditunda Tapera Berlaku Kapan Tapera Rawan Dikorupsi Mahasiswa Demo Tolak Tapera Ikang Fawzi Jakarta Tapera Tapera

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Iuran Tapera Ditolak Pengusaha-Pekerja, Pemerintah Mau Evaluasi?Pengusaha hingga pekerja memprotes Kebijakan iuran Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) diprotes pengusaha hingga pekerja.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Iuran Tapera Bikin Heboh Potong Gaji, Airlangga Mau Ketemu BasukiMenko Airlangga berencana menemui Menteri PUPR Basuki Hadimuljono membahas iuran Tapera yang banyak diprotes.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Minta Pihak yang Bertanggungjawab Tapera Beri Penjelasan ke Publik, Fraksi Gerindra: yang Keluar KSP Bikin BingungKebijakan pemerintah terkait Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) diprotes karena potong gaji pekerja.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Program Tapera Tuai Banyak Protes, Basuki Mengaku MenyesalMenteri PUPR Basuki Hadimuljono mengaku menyesal karena program Tapera kini banyak diprotes masyarakat.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Polemik Kebijakan Iuran Tapera, Kini Menteri Basuki Menyesal Usai Bikin Rakyat MarahSalah satu kebijakan pemerintah, yakni Tapera menuai polemik hingga Menteri PUPR Basuki menyesal karena diprotes rakyat.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Uang Tapera Bisa Diambil saat Pekerja Mandiri Berumur 58 Tahun'Tapera ini bukan potong gaji atau iuran, tapera ini adalah tabungan,' lanjut Moeldoko.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »