Starlink Masuk RI, Elon Musk Harus Bayar Sewa Udara

  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 74%

Biaya Hak Penggunaan Frekuensi Berita

Bhp Frekuensi,Starlink

Starlink masih berproses untuk memenuhi syarat untuk beroperasi di Indonesia.

- Menteri Kominfo Budi Arie Setiadi memastikan Starlink ikut aturan untuk bisa beroperasi di Indonesia, termasuk ikut membayar Biaya Hak Penggunaan Frekuensi .

Budi juga menegaskan pemerintah tak menghambat Starlink untuk masuk ke Indonesia. Namun dia menekankan perusahaan wajib penuhi semua persyaratan yang ada.Budi juga menyambut baik kerja sama Starlink dengan Asosiasi Penyelenggara jasa Internet Indonesia . Sebab perusahaan milik miliarder Elon Musk itu menjalin kolaborasi dengan perusahaan lokal tanah air.

Sebagai informasi, hingga akhir tahun lalu, pendapatan negara bukan pajak yang berasal dari Kementerian Komunikasi dan Informatika tercatat sebesar Rp19,84 triliun. Sebanyak 99% dari nilai tersebut disumbang oleh niaya hak penggunaan frekuensi yang menyumbang Rp19,65 triliun. Bagi pemain besar telekomunikasi yang saat ini menggunakan spektrum frekuensi radio ada PT Telekomunikasi Selular , PT Indosat Tbk. , PT XL Axiata Tbk. dan PT Smartfren Telecom Tbk. . Mayoritas spektrum frekuensi digunakan untuk memberikan sinyal suara, sms hingga internet ke pasar ritel dan korporasi.

Bhp Frekuensi Starlink

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Starlink Elon Musk Harus Penuhi Syarat ini untuk Masuk ke IndonesiaUntuk bisa beroperasi di Tanah Air Starlink yang merupakan perusahaan besutan Elon Musk harus memenuhi semua regulasi yang berlaku di Indonesia
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Satelit Starlink Elon Musk Resmi Masuk Indonesia Usai Lebaran 2024Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) memastikan kalau Satelit Starlink yang dimiliki Elon Musk resmi masuk Indonesia.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Satelit Starlink Milik Elon Musk Segera Masuk Segmen Retail IndonesiaSeluruh proses pengurusan izin berjualan retail satelit Starlink diharapkan tuntas di sisa bulan pada 2024.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Starlink Sah Masuk RI, Pengusaha Internet Titip Pesan ke Elon MuskAsosiasi penyelenggara internet buka suara soal Starlink masuk Indonesia.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Elon Musk Jualan Internet di RI, Segini Harga dan Cara DaftarnyaPerusahaan Elon Musk, Starlink resmi akan masuk ke Indonesia.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Akhirnya Masuk Indonesia, Ini Harga Internet Starlink per Bulan Milik Elon MuskBerdasarkan pantauan Suara.com di situs Starlink Indonesia, harga Starlink di Indonesia dibanderol Rp 750.000 per bulan. Biaya ini berlaku untuk paket Perumahan.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »