Semua Pihak yang Terlibat PON 2020 Papua Wajib Divaksin |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 37 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

sesuai arahan Presiden, pelaksanaan PON 2020 tidak akan mundur

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Untuk semua atlet, ofisial, panitia, penonton, pedagang dan masyarakat di sekitar venue Pekan Olahraga Nasional 2020 Papua wajib vaksin.

Dalam diskusi yang mengangkat tema"Mengintip Kesiapan PON XX Tahun 2020 Papua. Menpora Zainudin Amali, menegaskan sesuai arahan Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo beberapa waktu lalu bahwasanya tidak akan mengundurkan lagi pelaksanaan PON yang akan digelar 2-15 Oktober 2021 di Papua. Untuk menjamin kesehatan dan keselamatan bagi semua yang terlibat, Menpora mengatakan mensyaratkan wajib vaksin bagi semua yang akan terlibat ajang multi event empat tahunan tersebut.

Saat ini, menurut Menpora, kesiapan venue pertandingan sudah siap."Venue sejauh ini sudah siap semua. Venuenya tidak kalah dengan yang ada di GBK. Bahkan untuk Venue renang memiliki keunggulan atapnya bisa buka tutup."

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

baguslah.... jadi bisa tahu bentuk stadion, wisma atlet, venue, akomodasi..... foto & video pertandingan yg dikirim nantinya ya.....

Kepada seluruh atlet kami sampaikan : Selamat berolah raga, semoga virus covid 19 dapat anda kalahkan.

Haish, mbelgedhes

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Piala Eropa 2020: Georginio Wijnaldum si Bintang 'Underrated'Georginio Wijnaldum boleh jadi kerap dipandang sebelah mata alias 'underrated'. Namun dia mampu membuktikan kehebatannya bersama Timnas Belanda di Euro 2020. euro2020
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Nota Pengantar LPP APBD Jember 2020 Dibayangi LHP BPK |Republika OnlineKemungkinan dikerjakan setelah 31 Desember 2020, padahal akhir tahun sudah tutup buku
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Jadi Top Skor Sementara Piala Eropa 2020, Wijnaldum MerendahKapten Tim Nasional (Timnas) Belanda, Georginio Wijnaldum, merendah meski menjadi top skor sementara Piala Eropa 2020 dengan torehan tiga gol. Kapten Tim Nasional...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Sun Yang Absen di Olimpiade 2020 karena Skandal DopingPerenang China, Sun Yang dipastikan batal tampil di Olimpiade 2020 karena dilarang bertanding selama empat tahun karena skandal doping.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Piala Eropa 2020: Momen Kocak Ketika Pelatih Timnas Belgia Kehilangan SuaraAda kejadian unik saat acara konferensi pers pasca-pertandingan Finlandia kontra Belgia di Grup B Piala Eropa 2020. Ada kejadian unik saat acara konferensi pers...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »