Saham Nvidia Pimpin Kenaikan Pasar Wall Street

  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 74%

Wall Street Berita

Opening Wall Street

opening wall street hari ini

Bursa saham Amerika Serikat Wall Street kompak menguat didorong kenaikan saham-saham semikonduktor karena meningkatnya permintaan chip.

Pada awal perdagangan, saham Nvidia melonjak nyaris 9%, begitu juga saham semikonduktor lainnya Qualcom melesat lebih dari 1%, diikuti oleh Taiwan Semiconductor yang naik 1%, serta Advanced Micro Devices Inc. yang juga terapresiasi 1%.Nvidia melesat paling tinggi dibandingkan saham semikonduktor lainnya. Perkiraan laba Nvidia yang besar memperkuat kepercayaan investor terhadap lonjakan permintaan chip yang didorong oleh AI, sehingga mengangkat saham-saham di sektor semikonduktor.

Nvidia juga mengumumkan pemecahan saham dengan rasio 10:1 pada hari Rabu dan menaikkan dividen triwulanan sebesar 150% karena permintaan terus melebihi pasokan untuk chip kelas atas yang mendukung hampir semua aplikasi AI, termasuk ChatGPT OpenAI.

Opening Wall Street

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Beda Arah Bursa Saham Asia: China & Jepang Terbang, Singapura AmbrukSebagian bursa saham tutup hari ini karena peringatan Kenaikan Yesus Kristus, termasuk bursa saham Indonesia.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Saham Nvidia Melambung Jelang Rilis Laporan Keuangan Kuartal IWall street prediksi Nvidia akan melaporkan pendapatan dan laba masing-masing naik lebih dari 200 persen dan 400 persen dibandingkan periode tahun sebelumnya.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

IHSG Merosot Tinggalkan 7.200, Sektor Saham Keuangan Pimpin KoreksiLaju Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) anjlok 1,61 persen ke posisi 7.117,42 pada perdagangan Kamis, 2 Mei 2024.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Indeks Nikkei Lompat 1%, Pimpin Kenaikan Bursa Asia Pagi IniPasar saham Asia-Pasifik sebagian besar menguat pada pembukaan perdagangan hari ini, mengawali pekan yang penuh dengan data ekonomi.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

IHSG Tinggalkan Posisi 7.300, Sektor Saham Keuangan dan Transportasi Pimpin KoreksiLaju Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berada di level tertinggi 7.374,54 dan terendah 7.243,01 pada perdagangan Senin, 20 Mei 2024.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

IHSG Menguat Terbatas, Sektor Saham Kesehatan Pimpin Penguatan Jelang Akhir PekanLaju Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 0,24 persen ke posisi 7.134,72 pada Jumat, 3 Mei 2024.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »