Prabowo: RI Tumbuh 8 Persen Mulai 2027

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 87 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 55%
  • Publisher: 70%

Prabowo Subianto Berita

Pertumbuhan Ekonomi,Makro,Utama

Presiden terpilih Prabowo Subianto optimistis Indonesia akan tumbuh 8 persen mulai 2027. Apa dasarnya?

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto menerima kunjungan Menteri Pertahanan Malaysia Yang Mulia Dato' Seri Mohamed Khaled Nordin di ruang kerja Menhan, Jakarta, Selasa . Dalam pertemuan itu, Prabowo sampaikan harapan untuk meningkatkan kerja sama antara Malaysia dan Indonesia, khususnya di bidang pertahanan, intelijen, dan industri pertahanan.optimistis sejumlah program ambisiusnya akan mengantar Indonesia tumbuh 8 persen mulai 2027.

”Fokus inti saya adalah pada ketahanan pangan dan energi. Saya bertekad untuk mengentaskan rakyat miskin dan menghilangkan rasa lapar pada masyarakat, khususnya generasi muda,” ujarnya. Tantangannya, pertumbuhan ekonomi Indonesia selama dua dekade terakhir cenderung melambat. Rata-rata pertumbuhan ekonomi Indonesia selama sepuluh tahun terakhir adalah 5 persen per tahun dari rata-rata satu dekade sebelumnya sebesar 6 persen per tahun. Capaian rata-rata 5 persen tersebut di luar pertumbuhan ekonomi di masa pandemi Covid-19.

Salah satu kunci penghematan anggaran yang akan dilakukan pemerintahannya adalah dengan mendorong transisi energi menuju energi terbarukan. ”Anda tahu, setiap tahun kami mengimpor minyak senilai 20 miliar dollar AS? Jadi, bayangkan berapa banyak biaya yang bisa kita hemat jika kita berhasil melakukan transisi energi menuju bahan bakar nabati,” kata Prabowo.

Di sisi lain, kapasitas wilayah Jakarta sudah tidak mampu lagi untuk mendukung populasi hingga 25 juta jiwa. Di sisi lain, muka air di laut Jakarta setiap tahun terus bertambah 5-10 sentimeter. Di hadapan investor, pakar ekonomi, dan perwakilan negara asing yang menghadiri Qatar Economic Forum, Prabowo juga menyampaikan optimismenya bahwa investor asing bakal turut menanamkan modal mereka di proyek IKN. Setelah pemerintah berinvestasi, investor akan mengikuti kemudian.

”Saya akan menjadi diri saya sendiri dengan tulus. Itu berarti setia pada prinsip, nilai, cita-cita sebagai seorang patriot. Nilai utama saya adalah kesejahteraan rakyat saya. Rakyat Indonesia harus aman, tidak boleh lapar, dan harus mempunyai kehidupan yang baik. Itulah impian setiap patriot di setiap negara di dunia,” kata Prabowo.

Pertumbuhan Ekonomi Makro Utama Presiden Terpilih Ibu Kota Nusantara

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Progres Seksi 1 Baru 9,25 Persen, Tol Semarang-Demak Tersambung Penuh 2027Sebelumnya Seksi 2 Sayung-Demak sepanjang 16,31 km yang berada di daratan dan telah beroperasi sejak 25 Februari 2023.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Prabowo Targetkan Ekonomi RI Tumbuh 8 Persen, Menko Airlangga Ungkap Sektor yang Bakal DigenjotPresiden terpilih Prabowo Subianto mengungkapkan bahwa dia optimis ekonomi Indonesia mampu tumbuh hingga 8 persen dalam waktu dua sampai tiga tahun ke depan.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Demokrat: Struktur Kabinet Prabowo Masih Tahap Mendesain, Belum Menunjuk NamaPrabowo menegaskan bahwa presiden terpilih Prabowo Subianto belum pernah mengeluarkan susunan kabinet resmi pemerintahan Prabowo-Gibran.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Generasi Terbaru Mobil Listrik Honda Siap Meluncur di China pada 2027Honda Motor Jepang berencana untuk meluncurkan enam model kendaraan listrik (EV) generasi berikutnya, dengan merek Ye di Tiongkok pada 2027
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pembangunan MRT Fase 2A Thamrin-Monas Sudah 74%, 2027 Dijamin RampungPembangunan MRT Jakarta Fase 2A Contract Package (CP) 201 Stasiun Thamrin-Monas sudah mencapai 74%.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Jalin Kerja Sama dengan Sojitz Corporation, MRT Fase 2A Ditargetkan Beroperasi 2027Periode kontrak CP 205 berakhir pada akhir tahun 2029 dengan target operasional MRT Jakarta fase 2A pada tahun 2027.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »