PN Tangerang Diduga Lakukan Eksekusi di Lahan yang Salah |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Warga merasa diperlakukan tidak adil atas eksekusi PN Tangerang.

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Pengadilan Negeri Tangerang disinyalir melakukan eksekusi di lahan yang salah pada Jumat . Eksekusi dilakukan atas dasar putusan perdamaian antara Darmawan dengan N.V Loa & Co atas tanah seluas 45 hektar di Kelurahan Kunciran Jaya dan Cipete Kecamatan Pinang Tangerang. Eksekusi itu patut diduga terdapat kekeliruan yang nyata terkait penunjukan lokasi tanah yang menjadi objek putusan eksekusi.

Sebelumnya, perkara sengketa yang terjadi antara Darmawan dan N.V Loa and Co menimbulkan kerugian kepada warga dan PT Tangerang Matra Real Estate yang tanah miliknya menjadi objek eksekusi dan dipaksa untuk mengosongkan lahan demi melaksanakan putusan tersebut.

Keberatan dilontarkan pula oleh tim kuasa hukum TMRE, dengan menolak eksekusi keputusan Pengadilan Negeri Tangerang No. 120/PEN.EKS/2020 PN.TNG, dimana objek eksekusi di laksanakan di atas tanah milik TMRE. TMRE adalah pemilik tanah yang sah, memperoleh tanah dari masyarakat berdasarkan izin lokasi no. 593/Kep.001. DPMPTSP/2017, sudah mengajukan keberatan atas eksekusi ini, namun tidak dihiraukan oleh PN Tangerang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Usai Sepekan Ditutup, PN Jakbar Dibuka Kembali |Republika OnlinePegawai yang masuk ditentukan 50 persen demi mencegah penyebaran Covid-19.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pekerja Gelar Aksi di PN Jaktim Tolak Dirut Metro Mini |Republika OnlineYutek Sihombing mengatakan, RUPSLB yang diadakan Nofrialdi tidak sah.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

PN Jaktim Agendakan Sidang Bos PS Store, Putra Siregar |Republika OnlinePutra Siregar akan didakwa kasus penjualan telepon genggam yang diduga ilegal.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

5 Pegawai Positif COVID-19 Usai Mudik Idul Adha, PN Surabaya Lockdown LagiPengadilan Negeri (PN) Surabaya kembali lockdown. Pasalnya, 5 dari 9 pegawai yang reaktif dinyatakan positif COVID-19. PNSurabaya
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Eksekusi Lahan yang Berujung Bentrok di Tangerang Disinyalir Salah AlamatWarga sekitar masih resah lantaran masih ada orang-orang bergerombol yang diduga menginginkan eksekusi lahan di daerah Pinang, Tangerang.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Palestina Bawa Kasus Eksekusi Lahan oleh Israel ke ICC |Republika OnlineIsrael disebut menembak seorang perempuan Palestina untuk eksekusi lahan
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »