Peta Jalan Industri Fintech Syariah Ditargetkan Selesai pada 2020

  • 📰 korantempo
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

KNKS mendorong penyusunan peta jalan atau roadmap bagi industri financial technology atau fintech syariah yang ditargetkan rampung pada 2020.

TEMPO.CO, Jakarta - Komite Nasional Keuangan Syariah mendorong penyusunan peta jalan atau roadmap bagi industri financial technology atau fintech syariah yang ditargetkan rampung pada 2020. Direktur Pengembangan Ekonomi Syariah dan Industri Halal KNKS Afdhal Aliasar mengatakan, rencana peta jalan ini didasari oleh buah pelajaran dari kondisi perbankan syariah yang pasarnya masih terperangkap di angka 5 persen.

Saat ini, berbagai stakeholder seperti KNKS, Badan Perencanaan Pembangunan Nasional, regulator seperti OJK dan Bank Indonesia, serta pelaku industri terus melakukan komunikasi untuk merealisasikan rencana tersebut. Menurutnya, sebagai industri yang berbasis teknologi, pertumbuhan fintech bisa sangat kencang. Untuk itu, diperlukan panduan perkembangan industri agar fintech syariah dapat menciptakan produk yang berbeda dengan fintech konvensional.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 38. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KNKS Segera Inisiasi Peta Jalan Tekfin SyariahPeta jalan dibuat berdasarkan evaluasi dari perkembangan industri bank syariah.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pemprov DKI Buat Peta Jalan Penataan PKL di TrotoarPemprov DKI seharusnya mulai berperan aktif untuk membangun kawasan khusus untuk PKL, seperti pusat-pusat kuliner. Agr kebersihan terjaga...baiknya tdk mutlak ditrotoar tpi carikan kantong pd bidang tanah yg blm digunakan,jdi trotoar hanya buat akses saja,mirip solusi dijln kbn sirih,PKL ada diJl.kampung kearah dalam. Ini Gubernur kami Jakarta yg Edan. Kinerja nol. Masa Menbuat trotoar lebih luas ketimbang jalan Raya.. Tanpa Pakai hati dan nalar..menambah 16 rute ganjil dan genap..yg sgt menyensarakan warga DKI Jakarta utk beraktiitas
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

KNKS Inisiasi Peta Jalan Fintech SyariahFintech syariah menjadi instrumen penting dalam ekosistem digital syariah.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

RAPBN 2020, Belanja Pemerintah Pusat Diusulkan Naik Rp14 TPemerintah mengusulkan kenaikan belanja pemerintah pusat untuk tahun depan sebesar Rp14 triliun dari usulan RAPBN 2020, Rp1.669 triliun, jadi Rp1.683 triliun.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Oppo A9 2020 Mulai Bisa Dipesan, Harganya?Kendati belum diluncurkan, Oppo A9 2020 mulai ditawarkan lewat blind pre-order. Mau pesan? Oppo via detikinet
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jokowi Tambah Anggaran Belanja DPR Rp883 Miliar pada 2020Pemerintah menambah anggaran belanja Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) dalam pembahasan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2020. Haduh ngapain sih pak
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »