Perluas Pasar ke Eropa Timur, Menlu RI Kunjungi Bulgaria

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Perluas Pasar ke Eropa Timur, Menlu RI Kunjungi Bulgaria.

BULGARIA siap bantu Indonesia sebagai pintu masuk ke pasar Uni Eropa dan memastikan dukungan terhadap posisi Indonesia di fora internasional.

Kedua negara sepakat untuk meningkatkan hubungan bilateral di berbagai bidang, terutama politik dan ekonomi. Bulgaria juga menegaskan dukungannya kepada keutuhan NKRI, termasuk isu Papua. Jumlah wisatawan Bulgaria ke Indonesia juga mengalami peningkatan sebesar 15%. Kedua Menlu berkomitmen untuk dapat mendorong interaksi bisnis yang lebih intensif, guna memenuhi potensi kerjasama ekonomi kedua negara.

Dijadwalkan Menlu RI akan membuka Business Forum pada tanggal 16 September 2019, dan menyaksikan penandatanganan MoU antara KADIN dengan Bulgarian Chamber of Commerce and Industry .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Menlu RI kunjungi Polandia untuk tingkatkan perdaganganbilateralMenteri Luar Negeri RI Retno Marsudi telah melakukan kunjungan kerja ke Warsawa, Polandia, pada 13-14 September 2019 untuk meningkatkan perdagangan dengan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Menlu RI kunjungi Polandia untuk tingkatkan perdaganganbilateralMenteri Luar Negeri RI Retno Marsudi telah melakukan kunjungan kerja ke Warsawa, Polandia, pada 13-14 September 2019 untuk meningkatkan perdagangan dengan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

AS Salahkan Iran Usai Houthi Klaim Serang Fasilitas Minyak Arab SaudiMenlu AS menyalahkan Iran atas serangan terhadap dua pabrik minyak Aramco di timur Arab Saudi.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Liburan Artis - Luna Maya di Jepang, Main ke Museum Instagramable dan Gerbang Kuil Terapung - Tribun TravelLiburan Artis - Luna Maya di Jepang, Main ke Museum Instagramable dan Gerbang Kuil Terapung via TribunTravel
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Menelusuri Jalur Sutera di Bekas Uni SovyetJalur Sutera yang berkelindan dari Asia berujung di Kazakhstan-Tajikistan-Kirgistan. Dari sana komoditas menebar ke Eropa dan Timur Tengah.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »