Pembunuh Wanita di Kos Kotabaru Jogja Ditangkap!

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pria berinisial H yang menjadi tersangka pembunuh wanita di kos pria Kotabaru, Jogja, berhasil ditangkap di Bandung.

Kondisi TKP pembunuhan FD di kamar kos H, Jalan Krasak, Kotabaru, Gondokusuman, Minggu . Foto: Dwi Agus/detikJogjaTersangka berinisial H dalam kasus pembunuhan wanita di sebuah rumah kos di Kotabaru, Kota Jogja, akhirnya ditangkap polisi di Bandung, Jawa Barat. Kapolresta Jogja Kombes Aditya Surya Dharma membenarkan kabar penangkapan tersebut.Aditya menambahkan, saat ini H dalam perjalanan menuju Jogja. Meski begitu, ia masih belum menyampaikan informasi detail terkait penangkapan H ini.

Sebelumnya, Kasat Reskrim Polresta Jogja AKP Probo Satrio mengatakan pihaknya kesulitan mencari keberadaan H lantaran handphone miliknya yang tidak aktif, serta keterangan saksi-saksi yang tidak mengetahui keberadaan H.H sendiri saat ini telah ditetapkan menjadi tersangka karena sudah ditemukan dua alat bukti kuat. Untuk itu, Probo bilang, hal tersebut sudah memenuhi untuk menetapkan H menjadi DPO.

"Minggu ini akan kita umumkan sebagai DPO, nanti mohon disebarkan. Supaya segera, syukur-syukur menyerahkan diri," imbuh Probo . "Untuk pelacakan keberadaan penyewa kos si H itu masih kita cari terus. Kita sudah membuat tim untuk mencari ke luar DIY, ke Bandung, ke Garut, dan ke Semarang," jelas Probo saat dihubungi wartawan, Rabu .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Terungkapnya Pembunuhan Sadis Wanita di Kamar Kos Pria Kotabaru JogjaPenemuan mayat wanita di kamar kos pria di Kotabaru, Jogja, membuat gempar. Wanita itu ternyata dibunuh, penyewa kamar kos itu pun kini dicari.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jadwal KRL Solo-Jogja Bulan Maret 2024 Lengkap dari Stasiun Palur hingga Tugu YogyakartaKRL Solo-Jogja merupakan moda transportasi publik yang melayani masyarakat di kawasan Solo hingga Yogyakarta.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Rekapitulasi Nasional KPU: PDIP Berjaya di Yogyakarta, Dibuntuti Golkar dan GerindraMeski PDIP berjaya di Jogja, namum untuk capres masih dipimpin Prbowo-Gibran.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Regenerasi melalui Orkestra Musik Film Animasi GhibliRumah Orkestra Jogja menjadi wadah bagi para musisi muda yang ingin berkembang dalam dunia musik orkestra.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Lebaran, KAI Daop 6 Siapkan Kereta Tambahan dari Jogja dan SoloGold
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »

2 Masjid dan 1 Ponpes di Jogja dapat Suplai Ribuan Ikan KalengMenyambut bulan Suci Ramadan, santri di Yogyakarta mendapat suplai  10.000 ikan kaleng. Hal itu menjadi program Kementerian Kelautan dan Perikanan
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »