Pasien Positif Covid-19 di Sidoarjo Sudah 71 Orang |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 64 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 29%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Jumlah 71 orang itu, setelah terdeteksi tambahan lima orang lagi, Kamis (23/4).

REPUBLIKA.CO.ID, SIDOARJO -- Jumlah pasien positif corona virus atau Covid-19 di Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur, bertambah lima orang. Sehingga totalnya kini menjadi 71 orang sampai dengan Kamis pukul 20.00 WIB. Baca Juga Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sidoarjo Syaf Satriawarman dalam keterangan tertulisnya di Sidoarjo mengatakan lima orang yang terkonfirmasi tersebut masing-masing tiga orang statusnya naik dari pasien dalam pengawasan .

Ia mengatakan sebanyak lima orang tersebut masing-masing berasal dari Kecamatan Sidoarjo sebanyak satu orang, Prambon sebanyak satu orang, Sukodono satu orang, dan Kecamatan Waru dua orang."Untuk kasus orang dalam pemantauan bertambah 27 orang menjadi total 610 orang dan untuk PDP bertambah 2 orang menjadi total 143 orang," katanya.

Pemerintah Kabupaten Sidoarjo Jawa Timur menyiapkan 10 ruko yang ada di areal Sun City Biz Arteri Porong, Sidoarjo sebagai tempat alternatif perawatan pasien Covid-19. Wakil Bupati Sidoarjo Nur Ahmad Syaifuddin di Sidoarjo mengatakan, 10 ruko itu disiapkan setelah memastikan gedung yang berada di Tulangan yang akan dijadikan tempat alternatif perawatan pasien Covid-19.

"Sekarang ada lagi tempat alternatif, yaitu ruko di Sun City Biz Arteri Porong yang rencananya juga akan digunakan untuk perawatan pasien Covid-19," katanya. Ia mengatakan, 10 ruko dengan bangunan dua lantai yang terletak di jalan arteri Porong ini dinilai cukup layak karena bisa menampung puluhan pasien. Lokasinya juga jauh dari permukiman padat penduduk."Bangunannya cukup layak dipakai alternatif tempat perawatan pasien Covid-19, jauh dari rumah warga dan tinggal mengisi peralatan yang dibutuhkan," katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

UPDATE 22 April: Tambah 71, Pasien Covid-19 Sembuh Jadi 913 OrangSementara itu, disebutkan kasus positif Covid-19 bertambah 283.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Jubir COVID-19: Kena DBD dan COVID-19 Bersamaan Berisiko Fatal Bagi Pasien MudaJubir COVID-19 kembali meminta warga agar mewaspadai ancaman DBD di tengah pandemi COVID-19
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Tambah 17, Pasien Positif Covid-19 di Kalsel Kini 99 OrangJumlah pasien positif Covid-19 di Kalimantan Selatan (Kalsel) mencapai 99 orang.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pasien Positif Covid-19 di Sumbar Bertambah 5 Orang |Republika OnlineKasus positif covid-19 di Sumbar ada 81 orang.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pasien Positif COVID-19 di NTB Bertambah Tujuh Orang, nih DaftarnyaJumlah pasien positif terinfeksi Virus Corona atau COVID-19 di Nusa Tenggara Barat bertambah tujuh orang hari ini, (22/4). Sehingga total penderita di provinsi itu menjadi 115 kasus. pasiencorona
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Pasien terkonfirmasi positif COVID-19 di Jatim 662 orangKasus baru pasien terkonfirmasi positif terjangkit COVID-19 di Jawa Timur bertambah 25 orang, sehingga keseluruhan per 23 April 2020, pukul 17.00 WIB, menjadi ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »