Palembang Direndam Banjir Meski Belum Musim Hujan

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 24 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 70%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Banjir yang terjadi di Palembang disebabkan kurang lancarnya aliran air akibat drainase yang tersumbat sampah atau pendangkalan. Pemerintah berupaya untuk melancarkan saluran air agar banjir tidak kembali terulang. Nusantara AdadiKompas

Banjir terjadi di Kawasan Simpang Polda di Palembang, Sumatera Selatan, Senin malam. Akibat banjir ini, sempat terjadi kemacetan.

PALEMBANG, KOMPAS — Sebagian daerah di Palembang, Sumatera Selatan, kembali direndam banjir. Selain hujan deras, penyebabnya adalah pendangkalan dan sampah yang menyumbat drainase. Ironisnya, semua terjadi saat Sumatera Selatan belum memasuki musim hujan. Pada Selasa , kawasan Gandus yang terendam banjir dikunjungi Wakil Wali Kota Palembang Fitrianti Agustinda. Banjir terjadi hingga setinggi 50 sentimeter setelah hujan mengguyur daerah itu hampir 3 jam pada Senin .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Warga Sentral Rangkasbitung Mengungsi Karena Banjir |Republika OnlineWarga mengungsi ke mushala, pos ronda, dan rumah kerabat.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Cuaca Ekstrem Sepekan ke Depan, Banjir-Tanah Longsor Incar Pulau JawaBMKG juga mengingatkan potensi gelombang tinggi yang terjadi di perairan Indonesia. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengungkapkan terjadinya...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

BMKG Tetapkan Wilayah DKI Jakarta Siaga BanjirBMKG menetapkan level siaga banjir dan tanah longsor dampak cuaca ekstrem selama tiga hari di wilayah Provinsi Banten, DKI Jakarta, Jawa Barat, dan Jawa Timur. Sudah ku duga. Semalem tuh pas denger ujan di luar gede bgt, lgsg kepikiran tkt jkt bnjr lg 🥲 Semua akibat infrastruktur salah kaprah 🙄 inovasi pola pikir
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Korban Banjir Rangkasbitung Mulai Mengungsi |Republika OnlineBanjir melanda Kecamatan Rangkasbitung, Lebak, akibat hujan deras sejak Senin (13/9).
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Hujan Lebat, BMKG Ingatkan Jakarta Waspada Akan BanjirBMKG memprediksi akan terjadi hujan lebat di sejumlah daerah termasuk Jakarta dari periode 13-20 September 2021.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »