MUI Akan Laporkan Hakim PN Surabaya ke KY Terkait Nikah Beda Agama

  • 📰 VIVAcoid
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 90%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

MUI akan melaporkan hakim tersebut ke Komisi Yudisional untuk diperiksa. Bahkan, MA diminta untuk turun tangan memeriksa hakim tersebut.

Deding menuturkan keputusan hakim tersebut bertentangan dan menyimpang secara substansial dari Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan.Dalam undang-undang tersebut, kata Deding, sudah jelas bahwa sahnya perkawinan adalah harus sesuai dengan agama dan kepercayaanya.

Ia menerangkan, secara filosofis, bagaimana membangun ikatan perjanjian suci antara laki-laki dan perempuan yang merupakan sunatullah, apabila berbeda agama dan kepercayaan.“Sosiologisnya masyarakat Islam yang memang berpedoman kitabullah, tentu saja syariat Islam itu menjadi pedoman,” katanya.Apalagi, kata Deding, sekarang ini hukum Islam sudah masuk dalam sistem hukum nasional. Seperti Baznas dan Ekonomi Syariah.

Oleh karena itu, sebagai negara hukum, Deding menegaskan, MUI akan menyikapinya dengan langkah melaporkan hakim tersebut ke KY.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 3. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

MUI DKI Kecam Promosi Minuman Beralkohol Gratis untuk 'Muhammad-Maria', Holywings Minta MaafHollywings bikin heboh usai promosikan minuman beralkohol gratis untuk pengunjung bernama Muhammad dan Maria. Tim promosi disebut bertindak tanpa sepengetahuan pihak manajemen.
Sumber: wow_keren - 🏆 5. / 80 Baca lebih lajut »

Pernikahan Beda Agama di Surabaya, Begini Tanggapan MUI | merdeka.comMUI menyatakan pernikahan beda agama di negara Indonesia bertentangan dengan UUD 1945 Pasal 29 tentang kebebasan dan kemerdekaan memeluk keyakinan terhadap Tuhan Yang Maha Esa.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

2 Alasan MUI Jatim Tolak Pernikahan Beda Agama, Simak Baik-baikAda 2 alasan penting MUI Jatim menolak pernikahan beda agama pernikahanbedaagama
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Wabah PMK Serang Sapi, MUI Sarankan Kurban Pakai KambingMUI menganjurkan warga menggunakan kambing untuk kurban saat Hari Raya Iduladha 1443 Hijriah/2022 Masehi di tengah merebaknya wabah PMK.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Boba Bisa Tidak Halal Karena 2 Bahan, Ini Penjelasan MUIBoba jadi minuman populer dan favorit di Indonesia, tapi muslim perlu waspada. MUI menjelaskan ada titik kritis kehalalan boba dari penggunaan dua bahan ini.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Ada Pankreas Babi, MUI Putuskan Vaksin Covid Ini HaramMajelis Ulama Indonesia memberikan fatwa baru terkait vaksin Covid-19.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »