Minim Pengawasan, Komplotan Pencuri Besi Proyek KCIC Leluasa Beraksi

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Polrestro Jakarta Timur menyoroti longgarnya pengawasan di lokasi pencurian 111 ton besi di proyek Kereta Cepat Indonesia China (KCIC).

Jakarta, Beritasatu.com

– Polrestro Jakarta Timur menyoroti longgarnya pengawasan di lokasi pencurian 111 ton besi di proyek Kereta Api Cepat Indonesia-China atau“Lokasi memang demikian terbuka dan pengawasan juga minim. Tentu, siapa pun bisa melakukan niat untuk mengambil kesempatan,” ujar Kapolrestro Jakarta Timur, Kombes Pol Erwin Kurniawan, Kamis .

Dia menjelaskan hal tersebut, setelah jajaran Satreskrim Polrestro Jakarta Timur bersama Polsek Makasar melakukan olah tempat kejadian perkara .Selain itu, kuat dugaan ada keterlibatan orang dalam sehingga komplotan pencuri ini dengan leluasa beraksi di lokasi proyek. Polisi telah membekuk lima tersangka pencurian besi proyek KCIC yakni berinisial DR, SA, SU, AR, dan LR yang ditangkap pada, Rabu, 3 November 2021 lalu. Kepolisian juga masih memburu tujuh pelaku lainnya yang masuk dalam daftar pencarian orang .

Modus para pelaku memasuki lokasi proyek dengan mengendarai bak terbuka dan mengangkut besi baja berukuran sekitar 3 meter. Seakan-akan mereka ini adalah para pekerja proyek KCIC.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Pdhl proyek nasional knp kepolisian ga ada reaksi atau kudu tggu delik aduan. harus dirubah system pengamanan

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pernyataan Terbaru KCIC Soal Aksi Pencurian Besi Proyek Kereta Cepat Jakarta-BandungPT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) menanggapi dugaan keterlibatan orang dalam pada kasus pencurian besi proyek kereta cepat Jakarta-Bandung (KCJB) yang terjadi di Jakarta Timur, simak selengkapnya. pencurian
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

111 Ton Besi Proyek Kereta Cepat Dicuri, Polisi Soroti Minimnya Pengawasan di LokasiPolisi menyoroti minimnya pengawasan di lokasi pencurian 111 ton besi proyek Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) atau Kereta Cepat Jakarta-Bandung di Jakarta Timur. / Megapolitan elimeidarti Manusia yg mencuri itu benar2 yg tdk mengerti bangat bahwa itu merugikan negara ; juga milik perorangan sering terjadi tdk ada rasa empatinya pd warga ,itu si maling edan nama nya.kadang harta orang yg minim di curi jg . Bagaimana angkutnya yah? Besi 111 Ton hilang? Kreatif ya
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pernyataan Terbaru KCIC Soal Aksi Pencurian Besi Proyek Kereta Cepat Jakarta-BandungPT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) menanggapi dugaan keterlibatan orang dalam pada kasus pencurian besi proyek kereta cepat Jakarta-Bandung (KCJB) yang terjadi di Jakarta Timur, simak selengkapnya. pencurian
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

5 Fakta Terkini Usai Polisi Tangkap Terduga Pelaku Pencurian Besi Proyek Kereta CepatAparat kepolisian masih terus mengusut kasus pencurian ratusan ton besi proyek kereta cepat Jakarta-Bandung.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pasutri Otaki Pencurian Data Kartu Kredit, Hasil Kejahatan untuk Beli Kripto, Kerugian Rp 295 Juta - Tribunnews.comSaat ini sudah ada sembilan orang pelaku yang berhasil diamankan termasuk otak dari komplotan pencuri data kartu kredit tersebut.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »