Mewujudkan Mimpi Bupati Yuni Miliki Teh Khas Sragen

  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Meski tak punya kebun teh, Bupati Kusdinar Untung Yuni Sukowati ingin Kabupaten Sragen memiliki teh khas.

SOLOPOS.COM - Bupati Yuni Sukowati didampingi tiga asisten dan Kepala Dispora Sragen menyeruput teh bersama sebagai acara simbolis pembukaan SCF #7 di kompleks Setda Sragen, Jumat . Pemkab Sragen menggelar festival teh yang diberi nama Sragen Createa Festival pada Jumat-Minggu . Agak sedikit ironis memang mengetahui fakta Sragen yang sama sekali tak punya kebun teh menggelar festival teh.

Sementara Bupati Sragen, Kusdiar Untung Yuni Sukowati, melalui festival ini menginginkan Sragen memiliki teh khas Sragen dengan cita rasa yang tidak dimiliki oleh daerah lain. Meskipun tak memiliki kebun teh, Sragen memiliki master teh dengan 118 jenis cha chui teh. “Untuk kelanjutan teh khas Sragen itu masih menunggu respons dari Dinas Tenaga Kerja Sragen. Mereka rencananya membuat mesin untuk memasak teh khas Sragen ini di Sragen Technopark Ganesha Sukowati,” ujar Heru saat berbincang denganSragen Punya Master Teh yang Bisa Bikin Racikan Seharga Rp250 Juta/kg

“Untuk tehnya, setiap komunitas sudah memiliki formula sendiri-sendiri. Kami terus mengembangkan teh itu sehingga bisa mencapai rasa yang benar-benar khas wong Sragen. Pelatihan teh itu kemungkinan bulan depan sudah dimulai. Sekarang kami masih proses pesan alat pengolahnya,” jelasnya.Sebagai awalan. Disnaker akan mengadakan satu mesin rotary drier dengan anggaran Rp80 juta. Mesin itu bisa dipakai bergantian dan operasional akan melibatkan komunitas teh di Sragen.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

61 CPNS & 788 PPPK Terima SK, Bupati Sragen: Jangan Terus Beli Mobil!Sebanyak 61 CPNS dan 788 PPPK mendapatkan SK pengangkatan, Jumat (20/5/2022), Bupati Sragen berpesan jangan menambah motor atau mengganti dengan mobil.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Bupati-Kapolres Sragen Mendadak Tinjau Pasar Hewan Nglangon, Ada Apa?Populasi sapi saat hari pasaran Pahing di Pasar Nglangon mencapai 600 ekor dan kambing mencapai 100-an ekor.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

7 Pasangan Nikah Massal di Tengah Kebun Salak, Bupati Sleman Jadi Saksinya - Pikiran-Rakyat.comTujuh pasangan menikah massal di tengah kebun salak di Kabupaten Sleman, Yogyakarta pada Kamis, 19 Mei 2022.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Akhiri Masa Jabatan, Bupati Karolin akan Kembali ke PartaiBupati Landak Karolin Margret Natasa akan mengakhiri masa jabatannya pada 22 Mei 2022 mendatang. Setelah menyelesaikan tugas tersebut, ia mengaku akan kembali ke partai dan menunggu penugasan selanjutnya menghadapi Pemilihan Umum (Pemilu) serentak 2024 mendatang.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

1 Jam, Bupati Jekek Bicara Rentenir hingga Kemiskinan di WonogiriSelama lebih kurang satu jam, Bupati Wonogiri, Joko Sutopo atau akrab disapa Jekek berbicara banyak soal upaya pengentasan rentenir, kaum boro, hingga pengentasan kemiskinan.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Bupati Langkat nonaktif dan kawan-kawan segera disidangkanKomisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyerahkan barang bukti dan lima tersangka dalam kasus dugaan suap terkait dengan kegiatan pekerjaan pengadaan barang dan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »