Menkeu: APBN salurkan Rp6 triliun untuk pembiayaan rumah

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) tahun anggaran 2024 telah menyalurkan dana senilai Rp6 ...

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memaparkan realisasi APBN hingga Mei 2024 dalam konferensi pers APBN KiTa yang dipantau secara daring di Jakarta, Kamis .

Hasil dari penyaluran anggaran tersebut yaitu 78.733 unit rumah yang dimanfaatkan oleh MBR dengan nilai Rp9,56 triliun. Dana FLPP merupakan dana bantuan pembiayaan perumahan yang telah digulirkan oleh pemerintah sejak tahun 2010 bagi masyarakat berpenghasilan rendah dalam memperoleh kemudahan memiliki rumah pertamanya.

Kemudian sesuai peran BP Tapera sebagai Operator Investasi Pemerintah, melalui Peraturan Menteri Keuangan Nomor 111/PMK.06/2021 tentang Mekanisme Pengalihan Dana FLPP dari PPDPP ke BP Tapera, pada tanggal 22 Desember 2021 dana FLPP beralih ke BP Tapera, berikut dengan izin penyaluran FLPP yang dikeluarkan oleh Kementerian Keuangan pada tanggal 17 Februari 2022.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sri Mulyani Ungkap Ekonomi Indonesia Terancam Gara-Gara Harga KomoditasMenteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati melihat dinamika global pengaruhi ekonomi Indonesia dan APBN.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Menkeu pastikan APBN telah gelontorkan anggaran untuk perumahan rakyatMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memastikan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) telah menggelontorkan anggaran untuk perumahan rakyat, ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Menkeu: Presiden terpilih komitmen jaga defisit APBN di bawah 3 persenMenteri Keuangan Sri Mulyani menyatakan bahwa Presiden terpilih Prabowo Subianto berkomitmen untuk menjaga defisit Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Menkeu: Keseimbangan primer APBN 2024 surplus Rp184,2 triliunMenteri Keuangan Sri Mulyani melaporkan bahwa keseimbangan primer dalam Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) untuk tahun berjalan per Mei 2024 mengalami ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Sri Mulyani-Tim Prabowo Duduk Bareng Pagi Ini, Beberkan Isi APBN 2025Menkeu Sri Mulyany dan Tim Prabowo akan memaparkan rencana APBN 2025 pada pagi ini.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Menkeu ingatkan pengelolaan APBN perlu jaga kesehatannyaMenteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengingatkan pengelolaan anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) perlu dilakukan dengan menjaga ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »