Menkes Jerman Skeptis dengan Vaksin Covid Rusia |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Spahn menilai penting melakukan uji vaksin dengan benar agar dapat kepercayaan publik

REPUBLIKA.CO.ID, BERLIN -- Menteri Kesehatan Jerman Jens Spahn pada Rabu skeptis tentang Rusia yang disebut menjadi negara pertama memberikan persetujuan regulasi untuk vaksin Covid-19. Spahn menekankan pentingnya persetujuan regulasi merupakan kunci untuk memiliki produk vaksin yang aman dan teruji daripada sekadar status menjadi negara pertama produsen vaksin Covid-19.

Vaksin COVID-19 buatan Rusia akan disebut"Sputnik V" yang mengacu pada satelit pertama di dunia yang diluncurkan oleh Uni Soviet. Vaksin ini belum menyelesaikan uji coba terakhirnya. Kendati begitu, persetujuan regulasinya diberikan oleh pemerintah Rusia setelah kurang dari dua bulan uji klinis terhadap manusia."Ini bukan tentang entah bagaimana menjadi negara yang pertama - ini tentang mendapatkan vaksin yang efektif, teruji dan karena itu aman untuk digunakan," kata Spahn kepada radio Deutschlandfunk.

Menurutnya, untuk mendapatkan kepercayaan publik terhadap vaksin semacam itu sangat penting melakukan penelitian dengan benar, tes yang relevan dan terutama untuk mempublikasikan hasilnya."Masalahnya adalah kita hanya tahu sedikit tentang proses vaksin itu karena otoritas Rusia tidak terlalu transparan," ujar Spahn.

Baca Juga sumber : AntaraBACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Persepektif Republika.co.id, Klik di Sini

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Rusia Buat Vaksin Covid, Menkes AS: Ini Bukan Siapa Cepat |Republika OnlineMenkes menilai AS sudah lebih dulu dari pada Rusia soal pembuat vaksin Covid-19.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Jet Tempur Cina Dekati Taiwan saat Menkes Amerika DatangJet tempur Cina melintasi perbatasan Selat Taiwan saat Menkes Amerika akan menemui Presiden Tsai Ing-wen. *JELAS DITEMPEL F35 AMRIK, TAPI GA DITULIS REPORTER HAHAHA BUDAK CHINA
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

China Kirim Pesawat Tempur ke Taiwan Saat Menkes AS Datang |Republika OnlineKunjungan Menkes AS ke Taiwan dikecam China Taiwan dan Amerika Serikat bekerja sama untuk memerangi pandemi, tetapi China mengancam Taiwan dengan kekerasan
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Bintang Mahaputera Nararya yang akan Diterima Fadli Zon dari Jokowi, Menkes Terawan Pernah Terima - Tribunnews.comSelain kepada Fadli Zon, Bintang Mahaputera Nararya pernah juga diberikan kepada di sejumlah tokoh, di antaranyaTerawan Agus Putranto yang saai ini jadi Menkes via tribunnews
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Wali Kota Banjarbaru Berjuang Lawan Covid-19, Minta Alat ke Menkes, Diisolasi Hingga Meninggal - Tribunnews.comWali Kota Banjarbaru Nadjmi Adhani meninggalkan kisah perjuangan melawan covid-19sebelum dinyatakan dunia terinfeksi virus corona pada hari Senin
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Kunjungi Taiwan, Menkes AS Salah Ucap Nama Presiden Tsai Jadi XiAlex Azar dikabarkan salah melafalkan nama Presiden Tsai, yang seharusnya dilafalkan 'ts-eye', menjadi lebih mirip 'shee'.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »