Masih Banyak Pedagang Tanah Abang yang Tiarap, ini Sebabnya

  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 66 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 74%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kehabisan modal akibat pandemi, masih banyak pedagang di pasar Tanah Abang yang belum bisa balik berjualan.

- Pasar Tanah Abang sudah mulai kembali bergeliat beberapa waktu terakhir. Meski, masih bisa ditemui banyak kios di pasar tekstil terbesar se-Asia Tenggara ini yang kosong akibat terkena imbas pandemi.

Ketua Himpunan Pedagang Tanah Abang Yasril Umar mengungkapkan, banyak pedagang yang habis modal selama dua tahun ini. Karenanya, kecil kemungkinan pedagang yang sudah pergi untuk kembali berdagang di Pasar Tanah Abang.kios ini. Jadi bisa dibilang mungkin 50% lebih di beberapa lantai tertentu kosong banyak ditinggal pedagang. Lebih dari setengahnya kosong. Kalau untuk lantai-lantai tertentu ramai dalam waktu dekat sulit juga," katanya kepada CNBC Indonesia, Rabu .

"Kalau ada rangsangan atau kemudahan, mudah-mudahan mereka bisa balik lagi ke Tanah Abang. Cuma melihat keadaan terakhir agak berat, kebanyakan sudah kehabisan modal juga. Sudah dua tahun terjadi penurunan bahkan kehilangan omzet," ujarnya. Imbas sepinya pasar, banyak pemilik kios yang menurunkan harga menjadi sangat murah. Di waktu normal sewa kios per tahun mencapai ratusan juta, namun kemarin bisa turun ke angka puluhan bahkan belasan juta per tahun. Saat ini, belum terlihat adanya kenaikan harga biaya sewa.

"Belum sih , kelihatannya orang masih wait and see. Kejadiannya orang masih trauma dengan 2020 lalu, tiba-tiba pasar ditutup. Alhamdulillah mudah-mudahan posisi endemi bisa terus berlanjut, jangan kembali penutupan. Di saat mereka mau panen kan istilahnya," sebut Yasril.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

2 Kali Puasa 2 Kali Lebaran Abang Tak Pulang, Tahun Ini Bisa?Mungkin saatnya Indonesia bisa menyambut Ramadan-Idul Fitri dengan lebih semarak. Kuwi Banv Toyib 😛😛😛😛
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Sejumlah Wilayah Rawan Pergerakan Tanah, Wagub DKI: Semua akan Didata dan Diteliti | merdeka.comWakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria mengatakan bahwa fenomena pergerakan tanah tersebut turut menjadi perhatian pihaknya. Menurut dia, seluruh dinas sudah melakukan penelitian terkait fenomena pergerakan tanah tersebut.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

1.312 Jiwa Terdampak Banjir di Kabupaten Tanah Laut | merdeka.comRinciannya, banjir melanda Desa Batu Tungku di Kecamatan Panyipatan, Desa Ambungan di Kecamatan Pelaihari dan Desa Ranggang di Kecamatan Takisung.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Jadwal MotoGP Indonesia 2022 di Sirkuit Mandalika: Sirkus Kuda Besi Hadir di Tanah AirMotoGP 2022 resmi dibuka lewat balapan di Losail International Circuit, Minggu (6/3/2022). Sorotan kini tertuju ke Indonesia. Tanah Air bakal kembali menggelar Kejuaraan Dunia usai menunggu 25 tahun.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Hujan Deras Sore Ini, Kuala Lumpur Malaysia Banjir & Tanah LongsorSejumlah kawasan di Wilayah Persekutuan Kuala Lumpur, Malaysia dilanda banjir akibat hujan deras yang mengguyur kawasan ini pada Senin (7/3/2022) antara pukul 15.00 hingga 18.00 waktu setempat.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Tak Hanya Banjir, Warga Jakarta Juga Diintai Ancaman Pergeseran TanahWakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria, mengatakan warga Ibu Kota bukan hanya diintai ancaman bencana banjir dan gempa bumi, melainkan pula adanya fenomena pergerakan tanah. Biar Gubernur aman, cari kambing hitam aja pak wagub. mana botak bisa komentri ga nih Uhh
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »