Luhut: Pemerintah Belum Hitung Kemungkinan Lockdown

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Bisa saja besok, lusa, kita tiba-tiba (lockdown) per daerah.'

'' REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan lockdown atau karantina wilayah guna menangani penyebaran pandemi virus corona yang berlangsung saat ini masih dalam kajian. Saat ini, pemerintah memang belum menghitung kemungkinan melakukan lockdown. Baca Juga “ Daerah A mungkin kita karantina. Tapi kita tidak mengerti karena tidak ada istilah dalam UU mengenailockdown atau karantina ini.

“Kita semua harus mendukung pemerintah. Jangan silang pendapat, jangan salahkan sana sini, karena pemerintah kan melihat dengan luas sekali. Tidak mungkin pemerintah careless atau dikatakan Presiden ragu-ragu. Tidak,” ujarnya. Kebijakan lockdown tersebut, menurut presiden juga adalah kebijakan pemerintah pusat, bukan daerah. Presiden menekankan pelaksanaan social distancing atau memberikan jarak dengan orang lain.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Semua akan Lockdown pada waktunya... yg jadi pembeda adalah jika terus diulur-ulur maka korbannya akan semakin tidak terkendali... lakukan Lockdown Jabodetabek pada tahap awal karena merupakan epicenter virus china dan disebarkan ke seluruh Indonesia. Saatnya mikir!

Dilockdown aja itu org cina yg situ kawal.

bapak ini sepertinya powerpul sekali ya? ada yg paham keberhasilan bapak ini hingga dirinya dipilih lagi jadi menteri ke dua kali? ada yg tahu juga apa kegagalan susipudjiastuti & pak Jonan sehingga keduanya tdk lagi jadi menteri?

Inginku berkata kasur....

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah Dikritik Lamban Tangani Corona, Luhut: Amerika Saja Begitu Galau...Luhut membandingkan kesiapan Pemerintah Indonesia dengan Amerika Serikat (AS) yang kayak gini nih kalo dikritik ngeles bandingk2kan ... kenapa bukan Vietnam yng berhasil dan dekat ? Trus mau kayak Amerika gitu? Apa Italy sekalian? Ngeles aja kek bajai
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Pemerintah Dikritik Lamban Tangani Corona, Luhut: Amerika Saja Begitu Galau...Luhut membandingkan kesiapan Pemerintah Indonesia dengan Amerika Serikat (AS) yang kayak gini nih kalo dikritik ngeles bandingk2kan ... kenapa bukan Vietnam yng berhasil dan dekat ? Trus mau kayak Amerika gitu? Apa Italy sekalian? Ngeles aja kek bajai
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Siapa Saja yang Bisa Dirawat di RS Covid-19 dan RS Pertamina Jaya?Pemerintah tak menutup kemungkinan menerapkan skenario yang lebih fleksibel dalam penanganan pasien.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

IDI Minta Pemerintah Segera Berlakukan LockdownIDI meminta pemerintah tidak alergi dengan istilah lockdown untuk memerangi corona. Lockdown lagi lockdown lagi, apa negara sudah siap untuk lockdown? Bagi orang berduid okelah mungkin bisa nggak masalah tapi bagi kami yang penghasilan nggakmenentu? Apa negara udah siap? Untuk kondisi saat ini memang perlu Lockdown, untuk memaksimalkan social distancing Jika Negara punya dana utk membangun ibukota baru,seharusnya dananya bisa dialihkan utk kebutuhan rakyat yg terdampak lockdown .. Kan keadaan Darurat lebih diutamakan
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Inggris Berlakukan Denda saat Lockdown, Boris Johnson: Tak Ada PM yang Ingin Lakukan Ini - Tribunnewswiki.comTekan laju penularan Covir-19, pemerintah Inggris resmi berlakukan lockdown untuk batasi orang yang keluar rumah
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »