Liga 1 dan Liga 2 Tanpa Degradasi, PSSI: Keputusan Ada di Kongres Tahunan

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 35 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Exco PSSI mengakomodasi surat permohonan dari sebagian besar klub liga 1 dan liga 2 tentang permohonan kompetisi tanpa degradasi.

dan 2 musim 2021-2022 sejumlah klub mengusulkan kepada PSSI untuk meniadakan degradasi. Usulan itu kemudian dibawa dalam rapat Exco PSSI untuk dibahas.

“Bahwa Exco PSSI mengakomodasi surat permohonan dari sebagian besar klub liga 1 dan liga 2 tentang permohonan kompetisi tanpa degradasi, namun tetap ada promosi, juara Liga 1 dan juara Liga 2 tetap ada,” kata Plt Sekjen Yunus Nusi dilansir laman resmi PSSI, Jumat .“Exco PSSI sebatas memutuskan dalam rapat Exco tanggal 3 Mei 2021 untuk memasukkan agenda ini ke dalam kongres.

Ketiga, semua klub pasti sedang kesulitan di tengah pandemi ini. Apalagi sponsor juga akan sulit masuk. Demikian juga dengan faktor ekonomi masyarakat yang masih sulit.Keempat, kompetisi Liga 1 dan 2 amat mungkin akan terbatas penontonnya sehingga akan membuat klub kesulitan untuk mencari pemasukan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Setiap suporter memberi tekanan pada pihak klub masing-masing TolakLigaTanpaDegradasi 'Berikan statement resmi klub' Banggalah pada klub yg menolak, karna itulah kekuatan klubmu yg tidak dipaksakan di liga 1 Menerima hasil dari liga 1 nanti, berikan apresiasi 👏

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Soal Liga 2021/2022 Tanpa Degradasi atau Tidak, Begini Sikap Resmi PSSIKlub-klub meminta kompetisi musim 2021/2022 tanpa degradasi, Exco PSSI memastikan akan membawa persoalan ini ke kongres tahunan Liga1
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Wacana Liga 1 Tanpa Degradasi, Ini Komentar Mantan Ketum PSSILaNyalla ​​​​​berharap pro dan kontra ini segera dibahas dan diselesaikan PSSI dengan mendengarkan aspirasi dari klub-klub peserta Liga 1 dan stakeholder lainny
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Inilah 4 Alasan Klub Meminta Kompetisi Tanpa Degradasi Versi PSSIAda klub yang berkirim surat ke PSSI dan meminta meniadakan degradasi di kompetisi musim 2021/2022. Apa alasan mereka? Liga12021
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Soal Liga 1 Tanpa Degradasi, Ketum PSSI Serahkan ke VoterKetua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, tak mau berspekulasi soal wacana Liga 1 2021/2022 tanpa degradasi. Menurutnya, semua keputusan ada pada pemilik suara.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Alasan Semen Padang Tolak Wacana Kompetisi Liga 1 2021 Tanpa DegradasiManajemen Semen Padang FC menolak wacana tentang kompetisi Liga 1 2021 tanpa ada degradasi. SemenPadang
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »