Kuwait dan Qatar Ancam Penjarakan Pelanggar Wajib Masker

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kuwait dan Qatar akan mulai menerapkan hukuman penjara atau denda ribuan dolar atau ratusan juta rupiah kepada warganya yang melanggar aturan wajib masker.

Kementerian Kesehatan Kuwait, Minggu , menyatakan setiap orang yang tertangkap tidak menggunakan masker bisa menghadapi tiga bulan penjara, sedangkan televisi pemerintah Qatar melaporkan sanksi hukuman maksimum selama tiga tahun.

Di Kuwait, denda maksimum bagi pelanggar wajib masker mencapai 5.000 dinar , sedangkan Qatar menerapkan denda sebesar 200.000 riyal . Enam negara Teluk telah melaporkan total lebih dari 137.400 infeksi dengan 693 kematian dari pandemi Covid-19. Kasus-kasus di kawasan itu awalnya terkait perjalanan, tapi kemudian menyebar kepada para pekerja migran berpenghasilan rendah di tempat-tempat sempit. Arab Saudi dengan populasi sekitar 30 juta orang, menjadi negara dengan jumlah kasus terkonfirmasi Covid-19 terbanyak di Teluk, yaitu 54.700 kasus dengan 312 kematian.

Qatar, dengan populasi 2,8 juta, Qatar menjadi negara dengan kasus infeksi tertinggi kedua yaitu lebih dari 32.600 dengan 15 kematian. Sementara itu, Uni Emirat Arab menjadi negara dengan kasus kematian tertinggi kedua di antara enam negara bagian, yaitu 220 orang dari 23.350 kasus terkonfirmasi Covid-19.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kenakan masker atau hadapi penjara di Kuwait dan QatarKuwait dan Qatar mulai memenjarakan orang atau mendenda masyarakat ribuan dolar bagi mereka yang tidak mengenakan masker sebagai upaya memerangi virus corona ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Pemerintah Qatar: Kenakan Masker Atau Masuk Penjara |Republika OnlineSiapapun yang tertangkap tidak mengenakan masker, dihukum 3 bulan penjara. Sementara TKA China terus d dtgkan .. TDK d sanksi apa2 !!! Lah kocak Gk ada photo yg lain
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tak Pakai Masker di Qatar Diancam Penjara 3 TahunWarga Qatar juga diancam denda US$55 ribu atau sekitar Rp818 juta apabila lalu lalang keluar rumah tanpa mengenakan masker. mbak indira mana mbak indira 😂 Nah suruh para tokoh FPI ke qatar Tp yg bgus disentil ajh selama 3bulan nonstop xajh kapok.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Kenakan masker atau hadapi penjara di Kuwait dan QatarKuwait dan Qatar mulai memenjarakan orang atau mendenda masyarakat ribuan dolar bagi mereka yang tidak mengenakan masker sebagai upaya memerangi virus corona ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kata Ahli Soal Kebijakan Wajib Pakai Masker di Wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta - Tribun JogjaKata Ahli Soal Kebijakan Wajib Pakai Masker di Wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta via tribunjogja matalokalmenjangkauindonesia
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Ulama Babel Sepakat Larang Anak Ikut Sholat IdJamaah sholat Idul Fitri di Babe wajib menggunakan masker.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »