KSAD Jenderal Andika Perkasa Jadi Wakil Erick Thohir di Komite Penanganan Covid-19

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Penunjukan Andika merupakan keputusan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Presiden berpandangan, penanganan Covid-19 membutuhkan kehadiran TNI.

Thohir, Menteri Badan Usaha Milik Negara yang juga Ketua Komite Pelaksana Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional, dalam melakukan penanganan Covid-19.

"KSAD jadi wakil ketua Komite Pelaksana," kata Erick usai pertemuan dengan Andika di Mabes TNI AD, Jalan Medan Merdeka Utara, Gambir, Jakarta Pusat, Jumat . Menurut Erick, penunjukan Andika merupakan keputusan Presiden Joko Widodo . Presiden berpandangan, penanganan Covid-19 membutuhkan kehadiran TNI.Secara detail, Erick mengatakan, kehadiran TNI adalah untuk memastikan kedisiplinan masyarakat menerapkan protokol kesehatan. Hal itu merupakan jangka pendek yang harus dilakukan.

"Kedisiplinan, diharapkan mengamankan masyarakat. Bukan berarti melakukan kewenangan menghukum, tapi mendisiplinkan, adalah langkah utama yang harus kita lakukan," ujar dia. "Tugas TNI memaksimalkan tingkat disiplin protokol covid 19 di masyarakat terjaga di 83.000 kelurahan dan desa serta proses imunisasi vaksin di tahun depan bisa berjalan baik bersama kemenkes, kemendiknas, PMI dan tentu POLRI," tambah Erick.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

TNI dan Polri memang serbaguna! bangga sekali........

ga butuh butuh amat sih pak sebenarnya ☺️

Peran TNI dlm masa damai.Puspen_TNI

Seharusnya kementrian kesehatan cukup sih, kalo kompeten ya. Kalo gak kompeten gini cuma buang2 duit saja.

Anggarannya lumayan 😁

ketua gugus tugas, menkes, menag, menko marves, wis tentara kabeh pak..

Andika sedang dipersiapkeun utk 2024

Di sini tentra Di sana tentra Di mana-mana ketemu tentra 🎵🎤🎶

Pernah baca 8 wajib TNI salah satu nya..mgatasi kesulitan rakyat

semua akan tentara ada waktunya...sgt2 fix ramalan bung sandalista1789

Mungkin Menkes dirasa krg militer yak. Biar gak nanggung, gmn kalo dwifungsi TNI dibalikin aja?

Apapun masalahnya, tentara solusinya.

Enak banget keknya jadi menantu pak hendro 😂✌

Yang paling penting sgr tunjukan jurus pamungkas tni/polri menghadapi aksi provokasi dan politisasi covid 19 dari orang2. Agar tdk mengganggu usaha pemulihan dan ketertiban dimasyarakat dari pandemi covid 19. Itu yg sering bikin ribet dan berkepanjangan masalahnya.

Coklat dan ijo sama2 dapat jatah, biar ga berantem rebutan tulang

erick tohir segala bisa, ngga sekalian jadi presiden aja gitu?

Itu gugus tugas emang isinya apa? Tentara bukan emang? 'serius nanya'

sekilas gua kira Andika Kangen Band.

Emang loreng doang sama coklat doang dah paling berguna, yang lainnya remahan ciki

Menkes tentara dan ketua gugus tugas tentara 😑 Covid bkn makin baik malah makin amburadul. Negara ajaib

Makin mulus menjadi Panglima nih...

Ini jawaban yang pas buat yang selama ini nganggep covid hanya sebatas konspirasi belaka

Krn bandel perlu ditegasi

neo orba makin terasa

Menkes juga tentara ko.

Lho kok jadi beginiiii?

💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩💩

Menkes tentara kepala gugus tugas covid jd dr tentara

Negeri para jenderal,

Wkwkwkwkwkwk penanganan pandemi pendekatannya pake militer yaaa

Lebih butuh ahli kesehatan masyarakat sih..

karepmu lah jurus opo wae.. endinge tetep kehancuran

Menkes ama ketua gugus tugas bukannya TNI?

Bagus juga dipikirkan kembali dwifungsi TNI , bukan dibidang politik tetapi dibidang sosial dan kesehatan serta lainnya , sebab dalam kondisi kedaruratan sekarang ini ternyata sipil kelihatan ada keterbatasan kesiapan, soal tegakkan disiplin bermasker saja sipil tidak mampu.

Mantap 😬👌

Yg bandel2, langsung diarahkan wamil aja, seminggu atau 2 minggu sptnya cukup 😁

seluruh nakes... apel pagi segera dimulai. berhitung... dimulai!!

Kmn aj pak..Knp baru skr TNI di turunkan

Bisa disinergikan antara sipil dan TNI, semoga penyakit ini bisa cepat berlalu dan tidak berlarut larut, sehingga kehidupan dapat berjalan dengan normal kembali tanpa rasa ketakutan.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jubir satgas COVID-19: Ada 208 kandidat vaksin COVID-19Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito menyatakan hingga saat ini ada 208 kandidat vaksin COVID-19 di berbagai tahapan yang sedang dikembangkan oleh berbagai negara. Vaksin COVID19
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kasus Covid-19 di Dunia Tembus 19 JutaData kasus Covid-19 di dunia sudah mencapai 19.005.306 setelah adanya penambahan kasus baru pada hari ini sebanyak 39.908
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Mantan Presiden Kolombia Positif Covid-19, Satu Hari Perintah PenangkapannyaMedia Kolombia melaporkan mantan presiden Alvaro Uribe sedang melakukan karantina mandiri karena terinfeksi virus corona. Pers setempat melaporkan, Rabu (5/8), bahwa Uribe terinfeksi Covid-19 satu hari setelah Mahkamah Agung memerintahkan supaya ia dikenai tahanan rumah. Uribe sedang...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Mendagri: Presiden Minta Pemda Susun Perda Protokol Kesehatan Covid-19Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian mengatakan, perda diperlukan lantaran inpres tidak bisa memuat sanksi. Klo pemdanya yg gak mau ikut aturan pusat gimana? kemendagri LaporKemendagri kayak kasus kluster puskesmas depok 1 di Sleman DIY. Ada 1 karyawan positif tp tetap pelayanan (meskipun katanya terbatas), hasilnya 10 karyawan tertular, ratusan pasiennya dicek gak tuh? KemenkesRI
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

MPR: Pidato Presiden Harus Mampu Memberi Harapan di Tengah Pandemi Covid-19Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad berharap Presiden Joko Widodo harus bisa menyampaikan pidato yang luar biasa. MPRRI
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Hoaks dan Infodemik Covid-19, Tantangan Ilmuwan Indonesia Sikapi Konstruksi Anti-SainsHoaks dan infodemik Covid-19 tumbuh subur sejak pandemi virus corona. Ini tantangan bagi ilmuwan Indonesia untuk menyikapi konstruksi anti-sains. P Dan tantangan untuk media lokal ,termasuk Kompas, untuk tidak mempromosikan article berisi informasi bodong demi rating. Krn tdk ada pengumuman resmi?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »