Kemenhub Lakukan Evaluasi Kecelakaan Tol Cipularang

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menhub mengatakan harus ada evalusi mendasar di luar pengendara yang tak taat aturan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan prhatin atas kejadian kecelakaan beruntun di tol Cipularang, Jawa Barat. Menurutnya, harus ada evaluasi yang mendasar di luar pengendara yang tidak taat aturan berlalu lintas.

Menurut dia, Kemenhub juga akan melakukan analisis terlebih dahulu. Apalagi kecelakaan memang sering terjadi di KM 90 itu. Ia mengatakan, analisis diperkirakan membutuhkan waktu satu pekan. Kedua berkaitan dengan overloading atau kelebiham muatan yang berakibat pada kestabilan kendaraan tersebut. Namun, lanjut Budi, overloading ini berkaitan dengan ekspor. Oleh karenanya, walaupun menetapkan pada Mei ini, mestinya overloading sudah tidak ada.

Ia menambahkan, dalam satu pekan ini, Kemenhub pastinya akan merekomendasikan terhadap cara berkendaraan yang lebih baik. Standar itu memang sudah ada, tetapi Kemenhub tetap akan menyampaikannya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Janagan jalanx aja yg dibangun pengguna jalanx jg harus di bangun...

tutup tol nya. jamin ga ada kecelakaan again.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kecelakaan Tol Cipularang, Kemenhub Terjunkan 2 Tim IdentifikasiKemenhub menerjunkan dua tim untuk melakukan identifikasi awal kecelakaan tol Cipularang yang melibatkan 21 kendaraan.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Tabrakan di KM 91 Cipularang, 1 Korban Terjebak di Mobilkecelakaan tol cipularang, tol cipularang, kecelakaan beruntun, tabrakan beruntun
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kecelakaan Cipularang, Kemenhub bakal evaluasi aturan kecepatan di tolKementerian Perhubungan (Kemenhub) akan mengevaluasi aturan terkait kecepatan saat melaju di jalan tol apabila diperlukan, terkait kecelakaan maut di Tol ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kecelakaan Tunggal Awali Tabrakan Beruntun di Tol CipularangDum truk alami kecelakaan tunggal sebabkab kecelakaan beruntun di Tol Cipularang.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Kecelakaan Tol Cipularang Lagi, Batas Kecepatan Akan DievaluasiTerkait kecelakaan Tol Cipularang, Kemenhub akan mengevaluasi aturan batas kecepatan saat melaju di jalan tol apabila diperlukan. Batas kecepatan sdh ada. Misal rambu 80Km hajar 120 - 140Km sepertinya sdh biasa.. itu masalahnya Dari Bandung ke Jakarta via Cipularang kecepatan 140kpj mah enteng banget, soalnya jalannya turunan, butuh kedewasaan kaki untuk menahan injak gas. Semakin cepat semakin cepat jumpa Tuhan. Atur kecepatan dan atur jarak
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Kecelakaan Tol Cipularang: Mitos Gunung Hejo Vs Penjelasan Ilmiah, 2019 Sudah 5 Kecelakaan Besar - Tribunnewswiki.comKecelakaan Tol Cipularang: Mitos Gunung Hejo Vs Penjelasan Ilmiah, 2019 Sudah 5 Kecelakaan Besar via tribunnewswiki
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »