Keluarga Kobe Bryant sepakati penyelesaian gugatan terhadap pilot

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 13%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Keluarga Kobe Bryant sepakati penyelesaian gugatan terhadap ahli waris pilot dan perusahaan helikopter yang jatuh.

Foto arsip -,Sejumlah penggemar berkumpul di dekat sebuah mural dari mendiang pemain bola basket profesional NBA Kobe Bryant dan mendiang putrinya Gianna di pusat Kota Los Angeles, California, Amerika Serikat, Selasa . Kobe Bryant, putrinya Gianna dan tujuh orang lainnya tewas dalam sebuah kecelakaan jatuhnya helikopter yang mereka tumpangi pada 26 Januari 2020 silam. ANTARA FOTO/USA TODAY Sports/Robert Hanashiro/wsj.

Istri mendiang Kobe Bryant, Vanessa Bryant, adalah salah satu di antara yang mengajukan gugatan kepada ahli waris pilot Ara Zobayan dan Island Express Helicopters, menyampaikan keputusan gugat yang berbunyi bahwa "penggugat dan tergugat melaporkan bersama bahwa mereka sudah sepakat menyelesaikan klaim mereka dalam kejadian termaksud di atas."

Sembilan orang meninggal dunia dalam kecelakaan yang terjadi dekat Calabasas, California, pada 26 Januari 2020 itu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sejumlah Warga Layangkan Gugatan Ganti Rugi Terhadap Juliari |Republika OnlineGugatan ganti rugi terkait bansos Covid-19 yang diduga dikorupsi oleh Juliari. Pake pembuktian terbalik aja sekalian! Sdh waktunya koruptor itu dimiskinkan, sita semua kekayaan hasil jarahan uang negara cc KPK_RI Blm dihukum mati nih orangnya.. jgn2 gak jadi dihukum mati.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

12,3 Juta Warga Indonesia Sudah Selesai Jalani Vaksinasi12,3 juta orang sudah mendapatkan suntikan vaksin Covid-19 dosis lengkap! Yuk, gas teruuuus! 💉 Baca selengkapnya, klik 👇👇👇 Vaksinasi
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Rezky Aditya Disebut Hadir saat Cewek Inisial W MelahirkanTerpopuler Seorang wanita berinisial W meminta Rezky Aditya mengakui anaknya. Rezky juga disebut hadir saat wanita berinisial W melahirkan. RezkyAditya Wewe gombel kah? ف Sarx20111 يبيع حسابات نتفلكس مضمون ورخيص شهر ٢٠ وسنه ١٠٠ Serius ni berita?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Miris, Keluarga di Pangkalpinang Ini Tinggal di Gubuk RobohSatu keluarga berangotakan enam orang tinggal di rumah tak layak huni, di Kota Pangkalpinang, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Satu keluarga berangotakan enam...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

BNI Dukung Proses Hukum Terkait Dugaan Deposito Nasabah Raib Rp20 MPT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI memutuskan penyelesaian secara hukum terkait klaim raibnya deposito nasabah di Makassar senilai Rp20,1 miliar. PT...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Deretan Film yang Bisa Dinikmati Rayakan Hari Ayah SeduniaIni deretan film yang merangkum kisah manis sekaligus mengharukan tentang hubungan ayah dengan keluarga. HariAyah
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »