Kebakaran Pabrik di Tenjo Bogor, Tidak Ada Korban Jiwa

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kebakaran Pabrik di Tenjo Bogor, Tidak Ada Korban Jiwa Sindonews BukanBeritaBiasa .

Polisi menerima laporan adanya kebakaran di pabrik kasur busa."Kebakaran di dalam salah satu ruangan PT Grantec Jaya Indonesia tepatnya di ruangan bagian produksi. Peristiwa awal diketahui oleh karyawan yang sedang bekerja di ruangan tersebut," ujar Kapolsek Tenjo Iptu Suyadi dalam keterangannya, Selasa .

Diduga api berasal dari bahan kimia atau bahan pembuatan busa yang mengalami panas. Akibatnya, satu bagian gudang pabrik termasuk mesin produksi atau kompayer injek dan bahan bentuk blok busa hangus terbakar."12 unit armada pemadam kebakaran dari Bogor dan Tangerang tiba di TKP," tambahnya. Sekitar 30 menit, api berhasil dilokalisir agar tidak menyebar ke bangunan lainnya. Tidak ada korban jiwa maupun luka-luka dalam peristiwa kebakaran tersebut.

Hanya saja satu ruangan produksi Blok A terbakar sebagian dan bahan material foam sebanyak 1.500 buah terbakar."Nilai kerugian materi sampai saat ini belum bisa dihitung," tuturnya. Polisi hingga saat ini belum dapat memastikan penyebab kebakaran karena masih menunggu hawa panas dan kepulan asap dalam ruangan hilang untuk melakukan olah TKP. Adapun kesulitan pemadaman karena material bahan yang mudah terbakar dan embusan angin cukup kencang.Lihat Juga:

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kebakaran Pabrik di Tenjo Bogor, Seluruh Isi Bangunan LudesPabrik di wilayah Tenjo, Kabupaten Bogor terbakar, Selasa (7.2.2023). Belum diketahui secara pasti penyebab maupun kronologi kebakaran. Pabrik di wilayah Tenjo,...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Pabrik Kasur di Tenjo Bogor Terbakar, Petugas Kewalahan Padamkan ApiBesarnya api yang membakar pabrik kasur membuat petugas pemadam kebakaran hingga berita ini diturunkan belum bisa memadamkan api.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Polisi Gerebek Pabrik Tembakau Sintetis di Bogor Dikendalikan Napi dari LapasPolisi menggerebek pabrik narkoba jenis tembakau sintetis di Bogor. Pabrik narkoba ini dikendalikan dari lapas dan dikelola seorang sopir angkot.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Polisi Amankan 5 Copet saat Bogor Street Festival Cap Go Meh 2023 di BogorPuluhan ribu warga memadati Bogor Street Festival CGM 2023 di Kota Bogor. Sayangnya kemeriahan ini dimanfaatkan oleh aksi komplotan copet terhadap pengunjung. Puluhan...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Fakta-fakta Sejauh Ini soal 'Pabrik Elit Bayar Lembur Syulit' GroboganKeluhan buruh soal 'pabrik elit bayar lembur syulit' di Kabupaten Grobogan menuai polemik. Sejumlah pihak angkat bicara. Via detik_jateng
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Petrosea Mulai Garap Pabrik Emas Milik Crazy Rich HalmaheraEmiten batu bara dan migas PT Petrosea Tbk (PTRO) mulai memproduksi emas di Halmahera, Maluku.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »