Jangan Lagi Buang Sampah Sembarangan, Pemkot Mataram Siapkan Sanksi Berat

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Masyarakat di Kota Mataram diminta untuk tidak lagi membuang sampah sembarangan, pemkot telah menyiapkan sanksi berat masalahsampah

Pasalnya, pemerintah Kecamatan Selaparang di Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat, menyiapkan sanksi berat bai mereka yang membuang sampah ke sungai.Baca Juga: Camat Selaparang Zulkarwin mengatakan, sanksi moral bagi warga yang membuang sampah ke sungai antara lain, meminta mereka membersihkan sampah yang dibuang dan sekitarnya selama satu minggu atau lebih.

"Sanksi itu akan kami siapkan dalam 'awig-awig' untuk di Kelurahan Dasan Agung yang wilayahnya dilintasi Kali Jangkuk," katanya, Jumat . Pernyataan itu disampaikan Zulkarwin usai kegiatan gotong royong sempadan Kali Jangkuk, Kelurahan Dasan Agung, yang merupakan tindak lanjut dari pencanangan program"Lisan Panutan" yang artinya lingkungan dengan sampah nihil melalui pemilahan sampah rumah tangga berkelanjutan.

Baca Juga: Selain akan membuat"awig-awig", lanjut dia, untuk memaksimalkan penanganan sampah di sempadan sungai juga akan dibuat sekretariat kelompok peduli sungai sekaligus pos jaga pada lahan milik warga di Lingkungan Gapuk, Dasan Agung. "Warga yang ada di pos jaga secara bergantian akan melakukan pengawasan terhadap masyarakat yang akan membuang sampah ke sungai. Jika ditemukan, mereka akan langsung ditindak," katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KKP Pakai Satelit Cari Pelaku Pembuang Sampah di LautKementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) akan mengerahkan satelit untuk mencari pelaku pembuang sampah sembarangan di laut. Kenapa baru sekarang kabarnya...bah...dah jelas2 merugikan Ya ya ya semoga yaa Percumaa
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Pantai Padang Dipersolek untuk Pusat Kegiatan MasyarakatPEMKOT Padang, siap menggelar Padang Bagoro guna membersihkan sampah-sampah yang ada di sekitar Panggung Cimpago Pantai Purus Padang.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Hati-Hati, Buang Sampah di Laut Bakal Terdeteksi SatelitKKP menerapkan satu teknologi Marine Time Surveillance. Teknologi berbasis satelit ini dapat memonitor 24 jam siapapun yang membuang sampah ke laut.
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Siaga Cacar Monyet, Pemkot Semarang Siapkan Tempat KarantinaDinas Kesehatan Kota Semarang menegaskan, hingga saat in Kota Semarang belum ada pasien yang terjangkit cacar monyet, namun antisipasi terus dilakukan.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Wanita Tegur Pengemudi Mobil yang Buang Abu Rokok Sembarangan, Warganet: Mbak Kamu KerenViral di media sosial, sebuah video memperlihatkan seorang wanita yang berani menegur pengemudi mobil. Pengemudi mobil itu ia tegur lantaran membuang abu rok...
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Pemkot Mataram Imbau Msyarakat Waspadai Cacar Monyet |Republika OnlineMasyarakat diminta belajar dari pengalaman awal pandemi Covid-19.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »