Jaksa Pinangki Didakwa Terima USD500 Ribu dari Djoko Tjandra

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Jaksa Pinangki Didakwa Terima USD500 Ribu dari Djoko Tjandra 8ukaSindonews BangkitdariPandemi JaksaPinangki

JAKARTA - Jaksa Pinangki Sirna Malasari didakwa menerima uang senilai USD500 ribu dari Djoko Tjandra untuk mengurus fatwa di Mahkamah Agung .

“Terdakwa Pinangki Sirna Malasari telah menerima pemberian atau janji berupa uang USD500 ribu dari sebesar USD 1.000.000 yang dijanjikan Joko Soegiarto Tjandra sebagai pemberian fee dengan maksud supaya pegawai negeri atau penyelenggara tersebut berbuat atau tidak berbuat sesuatu dalam jabatannya," tutur JPU dalam membacakan surat dakwaan.

Dalam surat dakwaannya, Jaksa menyebut perkara bermula pada September 2019 terdakwa Pinangki bertemu dengan Rahmat dan Anita Kolopaking di sebuah restoran Jepang di Jakarta. Saat itu, Pinangki mengenalkan Anita Kolopaking sebagai advokat kepada Rahmat. Kemudian Pinangki meminta Rahmat untuk dapat dikenalkan dengan Joko Tjandra.

Untuk melancarkan rencana tersebut, Djoko Tjandra meminta kepada Pinangki untuk mempersiapkan dan membuat action plan terlebih dahulu dan membuat surat ke Kejaksaan Agung menanyakan status hukum Joko Soegiarto Tjandra, lalu terdakwa menyampaikan akan menindaklanjuti surat tersebut.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dalami Pemberian Djoko Tjandra ke Jaksa Pinangki, Kejagung Periksa RahmatPenyidik Kejaksaan Agung kembali memeriksa Rahmat, salah seorang saksi kunci dalam perkara dugaan suap kepengurusan fatwa bebas Djoko Tjandra.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Siasat Pinangki Sempat Sarankan Djoko Tjandra Ditahan Jaksa DuluJaksa Pinangki Sirna Malasari didakwa menerima suap USD 500 ribu dari Djoko Tjandra. Jaksa mengungkap siasat Pinangki saat menawarkan bantuan upaya hukum pengurusan fatwa MA Djoko Tjandra. JaksaPinangki DjokoTjandra Jadi kasusnya cuma sampe sini doang, Bosnya kaga di utik2..
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Jaksa Sebut Pinangki “Potong” Uang Jatah Anita Kolopaking dari Djoko TjandraHal itu terungkap dalam surat dakwaan yang dibacakan jaksa pada sidang yang digelar di Pengadilan Tipikor pada PN Jakarta Pusat, Rabu (23/9/2020). Biasa terjadi di kota-kota besar... duit setan dimakan hantu 🤭
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Jaksa Pinangki Jadi Terdakwa, Begini Patgulipatnya soal Suap Djoko TjandraJPU mendakwa Jaksa Pinangki Sirna Malasari menerima suap USD 500 ribu dari Djoko Tjandra. PinangkiSirnaMalasari
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Suami Jaksa Pinangki Disebut Ikut Bantu Tukar Uang Suap dari Djoko TjandraSuami Jaksa Pinangki Sirna Malasari, Ajun Komisaris Besar Napitupulu Yogi Yusuf, diduga pernah ikut terlibat menukar uang suap dari Djoko Tjandra. TempoNasional
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Sidang Jaksa Pinangki, Pakar Hukum Apresiasi Kinerja Jaksa Agung - Tribunnews.comTerdakwa kasus suap dan gratifikasi, Pinangki Sirna Malasari memasuki babak baru yakni sidang perdana pembacaan dakwaan *NIH AMPLOPNYA, UMUMKAN KEJAKSAAN AGUNG TERBAIK YA, AGAR HILANG DAKWAAN DALANG PENYELAMATAN BURONAN KE JAKSA AGUNG! OK THE BURHAN HAHAHA
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »