Hujan Deras Sebabkan Banjir dan Pohon Tumbang di Depok |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Hujan disertai angin melanda Kota Depok selama satu jam.

REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Sejumlah petugas Tagana Kota Depok dan petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Depok melakukan evakuasi beberapa pohon tumbang yang membentang di Jalan Raya Lewi Nanggung, Kecamatan Tapos, Kota Depok, Selasa . Beberapa pohon tumbang disebabkan hujan disertai angin yang melanda Kota Depok selama satu jam, pada pukul 15.00 WIB hingga pukul 16.00 WIB.

Selain pohon tumbang, juga terjadi banjir di wilayah permukiman Jatijajar, Kecamatan Cimanggis, dan di Kelurahan Grogol, Kecamatan Limo, Kota Depok. "Ada beberapa pohon tumbang ke badan Jalan Raya Lewi Nanggung membuat jalan tidak dapat dilintasi. Hujan tidak begitu deras tapi disertai angin terjadi sore tadi. Tidak ada korban jiwa," ujar anggota Tagana Kota Depok, Big John, Selasa .

John menambahkan, hujan juga menyebabkan banjir di beberapa ruas jalan lingkungan sekitar perumahan Jatijajar, Kecamatan Cimanggis, Kota Depok. Banjir juga merendam puluhan rumah warga di lingkungan RT 01, 02 dan 03 RW 07, Kelurahan Grogol, Kecamatan Limo, Kota Depok. "Banjir merupakan luapan Kali Krukut Cabang Barat yang diakibatkan pintu air di tanggul Kali Grogol tersumbat batang pohon yang cukup besar," jelas John. BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Persepektif Republika.co.id, Klik di Sini

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Prakiraan Cuaca BMKG: Jakarta Mendung, Depok dan Bogor Kemungkinan Hujan RinganBMKG memprediksi, seluruh wilayah DKI Jakarta mengawali hari dengan cuaca mendung pagi ini.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kota Tua Bersejarah Rusak Akibat Hujan Deras di YamanKota Tua Bersejarah Rusak Akibat Hujan Deras di Yaman 8ukaSindonews
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Prakiraan Cuaca BMKG: Hari Ini Jakarta Hujan Disertai Petir dan Angin KencangPrakiraan cuaca BMKG, sebagian wilayah DKI Jakarta hari ini berpotensi hujan disertai petir dan angina kencang. prakiraancuacaJakartahariini
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Hujan Disertai Kilat dan Angin Berpotensi Terjadi di Jaksel dan JaktimBMKG merilis peringatan dini terkait potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang di Jakarta Selatan dan Jakarta...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Selasa, Jakarta berpotensi hujan disertai petir dan anginBadan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi potensi terjadinya hujan disertai petir dan angin kencang di kawasan Kota Administrasi ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »