Golkar-Gerindra Sepakat Koalisi di Beberapa Pilkada 2020

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 61 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dari pertemuan antara Airlangga Hartarto dan Prabowo Subianto dihasilkan Golkar-Gerindra sepakat berkoalisi di beberapa...

Prabowo mengatakan, Partai Gerindra dan Golkar sama-sama dalam koalisi Pemerintahan Jokowi Kabinet Indonesia Maju. Dalam pertemuan dengan Airlangga itu, Prabowo mengaku bertukar pandangan membahas beberapa hal menyangkut kebangsaan.

"Sampai dengan kemungkinan yang di depan kita bagaimana kerja sama Golkar sama Gerindra, khususnya mungkin di pilkada-pilkada tertentu. Di beberapa tempat kita cocok, di beberapa tempat kita setuju untuk berbeda, tidak ada masalah, ini demokrasi Indonesia yang penuh kekeluargaan," kata Menteri Pertahanan ini.

Prabowo menambahkan, walaupun ada persaingan dan perbedaan, tapi di ujungnya Golkar dan Gerindra berkomitmen kepada persatuan bangsa, kepentingan negara dan rakyat."Jadi kita ingin demokrasi nanti semarak tapi sejuk, saya kita itu dari saya," kata mantan Danjen Kopassus itu. Hal senada juga diungkapkan oleh Airlangga Hartarto."Tadi disampaikan banyak, ada persamaan di dalam Pilkada, dan ada juga yang berbeda. Tadi menggarisbawahi apa yang disampaikan Bapak Prabowo, bahwa perbedaan dalam Pilkada itu sesuatu yang normal dan wajar-wajar saja," ujar Airlangga Hartarto dalam kesempatan sama.

Namun, Airlangga menambahkan, Golkar dan Gerindra sepakat mendukung dan menjaga persahabatan, NKRI, dan berjuang untuk kemajuan Indonesia."Jadi, lebih banyak persamaan daripada perbedaan," ujar Menteri Koordinator Bidang Perekonomian ini.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bobby Nasution Maju Jadi Calon Wali Kota Medan, Golkar Putuskan Usung Menantu Jokowi di Pilkada 2020Bobby Nasution Maju Jadi Calon Wali Kota Medan, Golkar Putuskan Usung Menantu Jokowi di Pilkada 2020 via tribunnewswiki
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Partai Golkar Pastikan Usung Menantu Jokowi, Bobby Nasution Dalam Pilkada Medan - Tribunnews.comPartai Golkar memastikan akan mengusung menantu Presiden Jokowi, Bobby Nasution sebagai calon Wali Kota Medan dalam Pilkada 2020.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Kader Senior Ancam Mundur Jika Golkar Nekat Dukung RUU HIPPartai Golkar DIY menegaskan penolakannya terhadap RUU HIP. Ketua DPD Golkar DIY Gandung Pardiman menyebut kader sejumlah...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Partai Golkar Pastikan Dukung Menantu Jokowi Maju dalam Pilwakot Medan - Tribunnews.comSelain itu, DPP Partai Golkar juga telah memutuskan 153 kabupaten/kota dan beberapa provinsi yang sudah ditetapkan nama-namanya emang PartaiGolkar berani ? Gak dukung ? Lg nyari cacing buat umpan mancing?
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Golkar Targetkan Menang Pilkada di 60% DaerahKandidat yang diusung oleh Partai Golkar untuk pilkada tidak harus dari kader, tetapi bisa juga dari luar Partai Golkar. mimpi ye??
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »