Frankfurt Merayakan Bulan Suci Ramadhan dengan Dekorasi Lampu

  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 31%
  • Publisher: 74%

Berita Berita

Frankfurt,Ramadhan,Dekorasi Lampu

Pemerintah dan Dewan Kota Frankfurt membolehkan umat Muslim setempat merayakan datangnya bulan suci Ramadhan dengan memasang ornamen berwarna-warni di jalan-jalan serta rumah-rumah warga Muslim. Adapun dekorasi lampu-lampu tersebut bertujuan untuk menyampaikan pesan perdamaian dan persatuan selama bulan suci Ramadhan di Frankfurt, seperti dilansir dari Reuters. Dari tanggal 10 Maret hingga 9 April, selama sebulan penuh umat Muslim berpuasa, jalan utama Grosse Bockenheimer Strasse di Frankfurt akan dihiasi dengan dekorasi untuk merayakan Ramadhan, termasuk sebuah tanda besar yang bertuliskan Happy Ramadhan! (Selamat Ramadhan!) dan lampu-lampu dekorasi lainnya.

Pemerintah dan Dewan Kota Frankfurt membolehkan umat Muslim setempat merayakan datangnya bulan suci Ramadhan dengan memasang ornamen berwarna-warni di jalan-jalan serta rumah-rumah warga Muslim. Adapun dekorasi lampu -lampu tersebut bertujuan untuk menyampaikan pesan perdamaian dan persatuan selama bulan suci Ramadhan di Frankfurt , seperti dilansir dari Reuters.

Dari tanggal 10 Maret hingga 9 April, selama sebulan penuh umat Muslim berpuasa, jalan utama Grosse Bockenheimer Strasse di Frankfurt akan dihiasi dengan dekorasi untuk merayakan Ramadhan, termasuk sebuah tanda besar yang bertuliskan Happy Ramadhan! (Selamat Ramadhan!) dan lampu-lampu dekorasi lainnya

Frankfurt Ramadhan Dekorasi Lampu Umat Muslim Perdamaian Persatuan

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

”Tarhib Ramadhan” di Frankfurt dan Angin Perubahan di JermanFrankfurt, salah satu pusat bisnis di Jerman, untuk pertama kali membolehkan umat Muslim merayakan kehadiran Ramadhan.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Frankfurt Perdana Hiasi Jalanan dengan Ornamen Lampu Tema Ramadhan 2024Kota Frankfurt di Jerman akan menggelar perayaan pertama Bulan Ramadhan dengan menerangi sebuah jalan utama dengan lampu-lampu bertema Ramadhan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Masji Al Akbar Surabaya Targetkan Sejuta Jamaah selama Ramadhan, Akan Bagi Hadiah Motor di Akhir RamadhanBadan Pelaksana dan Pengelola (BPP) Masjid Nasional Al Akbar Surabaya (MAS) menargetkan satu juta jamaah atau pengunjung pada Ramadhan
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Ibadah Puasa Ramadhan Wajib bagi Umat Muslim, Tapi Ada yang Dipebolehkan Tidak Berpuasa, Siapa Saja?Berpuasa selama Ramadhan adalah ibadah wajib yang harus dilaksanakan oleh setiap muslim dan muslimah yang memang memenuhi syarat.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Hari Ini, Umat Muslim di Arab Saudi, Qatar, Uni Emirat Arab Awali Puasa Ramadhan 1445 HDalam mempertimbangkan awal Ramdhan, umat Islam mengikuti kalender lunar yang terdiri dari 12 bulan dalam satu tahun dengan 354 atau 355 hari.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Umat Muslim di Singapura Akan Mulai Puasa Ramadhan 2024 pada Selasa 12 MaretUmat muslim di Singapura akan mulai menjalani puasa Ramadhan 2024 pada Selasa (12/3/2024). Bagaimana proses penentuannya?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »