Foto Satelit Tunjukkan Radar Pertahanan Udara Iran Terkena Serangan Israel

  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 4 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 28%
  • Publisher: 63%

Politik Berita

Timur Tengah,Dunia

Foto-foto satelit yang diambil Senin (22/4) menunjukkan bahwa serangan balasan Israel yang menargetkan kota Isfahan di Iran tengah mengenai sistem radar untuk baterai pertahanan udara buatan Rusia. Foto-foto ini bertentangan dengan bantahan berulang kali oleh para pejabat di Teheran mengenai...

Serangan rudal Israel diidentifikasi oleh para analis tampak mengancurkan sistem radar untuk baterai rudal S-300 buatan Rusia, dekat bandara internasional dan pangkalan udara di Isfahan, Iran, Senin 22 April 2024.

Para analis percaya bahwa Iran dan Israel, musuh regional yang terlibat dalam perang bayangan selama bertahun-tahun, kini berusaha meredakan ketegangan menyusul serangkaian serangan yang meningkat di antara kedua negara ketika perang Israel-Hamas di Jalur Gaza masih berkobar dan merembet ke wilayah yang lebih luas. Namun serangan terhadap sistem pertahanan udara tercanggih yang dimiliki dan digunakan Iran untuk melindungi situs nuklirnya mengirim sebuah pesan, kata para ahli.

“Itu adalah pernyataan yang kuat, mengingat sistem, lokasi, dan cara mereka menggunakannya,” tulis Biggers. Namun, juru bicara Kementerian Luar Negeri Iran Nasser Kanaani mengulangi bantahan Teheran pada hari Senin. Setelah Iran mencapai perjanjian nuklir dengan negara-negara besar pada tahun 2015, Rusia membatalkan perjanjian tersebut dan diyakini telah memberi Iran empat set varian ekspor S-300.

Timur Tengah Dunia

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 15. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Iran-Israel: Dilema Yordania sebagai satu-satunya negara Arab yang cegat serangan Iran ke IsraelYordania, sebagai satu-satunya negara Arab yang mencegat serangan Iran terhadap Israel, berada dalam posisi canggung. Konfrontasi antara Iran dan Israel ini membuat Yordania menghadapi dilema yang sulit.
Sumber: BBCIndonesia - 🏆 42. / 50 Baca lebih lajut »

AS Kini Kirim Kapal Induk ke Israel dan Batasi Perjalanan Staf Kedutaan Jelang Serangan Balasan IranIsrael dalam ketakutan parah mengantisipasi serangan balasan Iran pasca serangan Israel atas Konsulat Iran di Suriah
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

AS Turut Cermati Ketegangan Israel-Iran Usai Serangn Udara Israel ke Konsulat Iran di DamaskusBerita AS Turut Cermati Ketegangan Israel-Iran Usai Serangn Udara Israel ke Konsulat Iran di Damaskus terbaru hari ini 2024-04-12 14:29:36 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Foto Romantis Presiden Brasil dan Prancis Jadi Gurauan NetizenNetizen membandingkan foto-foto Presiden Macron dan Presiden Lula da Silva dengan foto-foto pernikahan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Citra Satelit Tunjukkan Kerusakan Pangkalan Militer Israel setelah Serangan IranGambar satelit yang diambil Planet Labs PBC memperlihatkan kerusakan yang terjadi di pangkalan udara Nevatim di Israel Selatan setelah serangan
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »

Citra Satelit, Pangkalan Udara Israel Hancur Diserang IranFoto satelit yang diambil oleh Planet Labs PBC menunjukkan kondisi pangkalan udara Nevatim Israel pasca serangan Iran ke Israel
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »