Emil Ungkap Dua Klaster Baru Covid-19 di Jabar |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Dua klaster baru ditemukan setelah GTTP Jabar melakukan pelacakan secara masif.

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 Jawa Barat Ridwan Kamil mengungkapkan saat ini ada dua klaster baru yang sedang ditangani dan terkendali. Menurutnya, dua klaster baru tersebut yakni klaster industri dan klaster institusi pendidikan kenegaraan di Bandung Raya.

Sementara, untuk klaster institusi pendidikan kenegaraan, Emil tak menyebut nama institusi maupun lokasinya. Namun, pelacakan sudah dilakukan bahkan akan sampai pada uji usap anggota keluarga yang bersangkutan. Emil menginstruksikan seluruh kabupaten/kota rutin melaporkan data kasus secara cepat dan transparan karena keputusan GTPP harus selalu berdasarkan data.

"Partisipasi menurut WHO adalah kunci dari pengendalian Covid-19 sehingga kesiapan-kesiapan testing di daerah juga harus diperkuat khususnya dengan tes PCR yang targetnya minimal 10 ribu sampai 15 ribu PCR testing per minggu," kata Emil. Baca Juga Emil menegaskan, Jabar saat ini masih melaksanakan PSBB yakni PSBB proporsional di Bodebek dan Pembatasan Sosial Berskala Mikro di kawasan non Bodebek. GTPP juga, kata dia, telah menambah satu lagi tipe tempat rawan Covid-19 yang harus diwaspadai yaitu asrama.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Addarul1 Jabar rapid tes ?

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ridwan Kamil Ungkap Dua Klaster Baru Corona di JabarRidwan Kamil menyebut dua klaster baru virus corona di Jabar yakni lingkungan industri dan salah satu institusi pendidikan di Bandung Raya.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Bagikan Sembako di 4 Daerah, Kang Emil: 2/3 Warga Jabar Butuh BantuanKetua Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil membagikan ribuan paket sembako di empat daerah.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Depok Peringkat Dua Terbaik Pengelolaan JPS Pemprov Jabar |Republika OnlineHasil ini merupakan kerja keras pemkot Depok dan tim Gugus Tugas Covid-19 Pa Kiyai walkotnya dok dayatia
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Dua Pasar di Kota Bandung Ditutup Selama Empat Hari - Tribun JabarDua Pasar di Kota Bandung Ditutup Selama Empat Hari via tribunjabar matalokalmenjangkauindonesia
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Dua Dokter dan Dua Staf Puskesmas Sukapura Positif Covid-19, Layanan Ditutup SementaraBerdasarkan hasil pemeriksaan swab test yang dilakukan pada seluruh karyawan Puskesmas Sukapura, Cilincing, Jakarta Utara,...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Stop Penularan Covid-19, Jabar Maksimalkan Lakukan 'Contact Tracing'Jawa Barat berusaha secara intens menghentikan penularan Covid-19 dengan menemukan orang yang kontak dengan pasien berstatus positif.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »