DPRD DKI Pangkas Anggaran dari Rp 75 Miliar Jadi Rp 4 Miliar untuk Konsultan Revitalisasi Ragunan

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Mulanya anggaran ditulis untuk revitalisasi Taman Margasatwa Ragunan. Namun, setelah dipertanyakan lebih dalam, ternyata hanya untuk konsultan.

Komisi D Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DKI Jakarta memangkas anggaran konsultan untuk revitalisasi Taman Margasatwa Ragunan .

Mulanya anggaran tersebut ditulis untuk revitalisasi Taman Margasatwa Ragunan. Namun, setelah dipertanyakan lebih dalam, anggaran tersebut ternyata hanya untuk konsultan."Kayak kemarin deh, untuk Taman Margasatwa Ragunan, ada jasa konsultan kalau enggak salah sampai Rp 75 miliar, akhirnya berhasil dikurangi jadi Rp 55 miliar. Itu untuk perencanaan keseluruhan, untuk revitalisasi," kata Nova saat dikonfirmasi Rabu .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Anggaran penuh korup

Hei wan aibon, pemahaman apa pula ini? Apa begini ajaran bapak onta kau? Ngaku-aku pribumi tapi kelakuan minus. Sampai masuk usulan kaya gini ini sisir lu dimana? Apaan sih niat ente dengan duit warga dki ini?

Ketika planning acak kadut ya begini gk bisa dipertanggungjawabkan. Apa mau dikata pak aniesbaswedan . Makanya gua seneng ama psi_id

Pak ketua DPRD dan para anggota Dewan rakyat daerah DKI Jakarta yg ingin menyelamatkan jakarta silahkan publish ke publik, karena semua itu rakyat yg mempunyai.... Kalian hanya perwakilan. Jika ada kejanggalan Monggo di publish. Thanks alot willsarana

Edan..

Edan..konsultasi doang 4 M.

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kemahalan Rp 4 Miliar, Usulan Anggaran dari Anak Buah Anies Dipangkas DPRDKomisi D DPRD DKI Jakarta memangkas usulan anggaran untuk tenaga ahli pendamping dalam pengelolaan Intermediate Treatment Facility (ITF) yang diajukan anak buah Gubernur Anies Baswedan AnggaranPemprovDKIJakarta
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

DPRD DKI Setuju Anggaran Rehab Rumah Dinas Gubernur Rp 2,4 MiliarKomisi D DPRD serta Dinas Cipta Karya dan Pertanahan DKI Jakarta menyepakati anggaran untuk rehab rumah dinas gubernur senilai Rp 2,4 miliar Hmmmmm.... Bgono noooohhhh.... Silakan para Bacin.... Waktu dan tempat dipersilahkeun... Libatkan Konsultan Independen..utk chek R.A.B..dgn pembiayaan yg rasional dan tdk berlebihan. KPK_RI antikorupsi BUKADETAILKOMPONEN
Sumber: temponewsroom - 🏆 13. / 63 Baca lebih lajut »

DPRD DKI Tambah Anggaran Pembebasan Lahan untuk Waduk Jadi Rp 600 MDinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta mendapat usulan tambahan anggaran pembebasan lahan untuk pembuatan waduk.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

DPRD Sepakati Suntikan Modal Rp 2,6 Triliun untuk MRTUsulan PMD akan digunakan untuk membayar sisa retensi pembangunan MRT
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Sebab Anggaran Jasa Konsultan Revitalisasi Ragunan jadi Rp 4 MKomisi D DPRD DKI Jakarta menolak anggaran konsultan revitalisasi Taman Margasatwa Ragunan yang mencapai Rp 75 miliar. savesugianti Kok psi_id gak ada suaranya ya di rapat2 rencana anggaran ini? Kok malah partai2 lain ya mesti lah lo baca dgn teliti... gak lo baca namanya tidur.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Purwakarta Gelontorkan Dana Rp 7,9 Miliar untuk PilkadesDaerah yang akan melaksanakan pilkades serentak adalah 83 desa.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »