Doa Buka Puasa Ramadhan dan Amalan Sunahnya

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 66 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Memasuki waktu berbuka sebelum menyantap makanan kita diwajibkan untuk membaca doa. Yuk amalkan bacaannya dan ketahui artinya.

اَللّٰهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَAllaahumma lakasumtu wabika aamantu wa'alaa rizqika afthortu birahmatika yaa arhamar-roohimiina

Artinya: Ya Allah, karenaMu aku berpuasa, kepada-Mu aku beriman dan dengan rezekiMu aku berbuka , dengan rahmatMu, ya Allah Tuhan Maha Pengasih.Selain membaca niat buka puasa, terdapat pula sunnah sunnah yang dapat kita lakukan saat berbuka:Dikutip dari buku Fiqh Ibadah karya Ainul Yaqin, umat muslim dianjurkan mengawalkan waktu berbuka. Mengulur waktu berbuka dinilai tidak baik dan hukumnya makruh.

"Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam berbuka dengan kurma basah , jika tidak ada ruthab maka berbuka dengan kurma kering , jika tidak ada tamr maka minum dengan satu tegukan air." .Sunnah berbuka puasa yang selanjutnya yaitu untuk tidak berlebihan saat tiba waktu berbuka. Nabi Muhammad memberikan contoh kepada umatnya untuk berbuka puasa dengan secukupnya.

Seperti disebutkan dalam hadits riwayat Imam Ahmad, Imam an Nasai dan Imam At Tirmidzi, Rasulullah SAW bersabda, "Tiada tempat terburuk yang dipenuhi isinya oleh manusia, kecuali perutnya. Karena sebenarnya cukup baginya beberapa suapan untuk menegakkan punggungnya. Kalaupun ia ingin makan, hendaknya ia atur dengan cara sepertiga untuk makanannya, sepertiga untuk minumannya, dan sepertiga lagi untuk nafasnya."sebelum menyantap berbuka ya! Juga, usahakan untuk melakukan sunnah berbuka.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

4 Resep Buka Puasa Pas untuk Diet, Coba Yuk!Resep buka puasa untuk diet bisa Anda coba praktikkan di rumah. Selain sehat, menu ini juga lezat. Resep buka puasa untuk diet bisa Anda coba praktikkan di rumah....
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

6 Rekomendasi Tempat Ngabuburit Keren di Boyolali, Yuk Cuz...Di Boyolali ada sejumlah lokasi yang bisa menjadi alternatif untuk ngabuburit atau menghabiskan waktu menantikan azan Magrib.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Mulai WFO Lagi Nih, Yuk Atur Ulang Kondisi Keuanganmu!Covid melandai, WFO akhirnya dimulai lagi.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Yuk, Jalani Puasa dengan ”Jamu Gendong””Jamu Gendong” (jaga mulut ”gerakin” badan dong) menjadi kebiasaan yang perlu diterapkan demi menjaga kebugaran saat berpuasa. Nusantara AdadiKompas
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Yuk Sahur, Berikut Jadwal Imsak & Subuh Hari Ini 3 April 2022Pada Minggu, 3 April 2022 menjadi Puasa Ramadan 1443 H hari pertama.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Produsen Motor Tawarkan Progam menarik di IIMS 2022, Yuk MerapatBerikut beberapa penawaran menarik dari merek-merek terkenal bagi penggemar sepeda motor di IIMS Hybrid 2022.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »