Dai Muda NU Diminta Lebih Aktif di Media Sosial

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 19 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Para dai muda NU diminta untuk lebih aktif berdakwah di media soslal yang kini sudah dibanjiri narasi keagamaan jauh dari nilai Islam. Dai

jpnn.com, JAKARTA - Ketua Umum DPN Gemasaba Heru Widodo meminta para dai muda Nahdlatul Ulama untuk lebih aktif berdakwah di media sosial. “Dai Muda NU harus giat bersosial media, sampaikan pesan Islam yang ramah dan menyejukan,” kata Heru dalam podcast bertajuk “Bijak Memilih Tontonan , Cermat Merujuk Pemahaman Keagamaan“, yang digelar DPW Gemasaba DKI Jakarta di Kopi Politik, Kamis .

Sementara itu, Kiai Hasbiallah Ilyas selaku Ketua DPW PKB DKI Jakarta meminta Gemasaba DKI melakukan pembaruan kualitas diri dengan memperkaya kemampuan khususnya bab marketing digital. “Gemasaba harus lebih kreatif, bagaimana menyampaikan pesan secara efektif dan masif memberi warna di Jakarta, apalagi ini di ibu kotaorang belajar sampai ngaji di online,” katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

NU CARE dan Tokopedia Salurkan Sembako untuk Santri TunanetraNU CARE-LAZISNU dan Tokopedia Salam menyalurkan paket sembako untuk santri tunanetra di Pesantren Darul Makfufin, Tangerang Selatan. NUCare
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Ketua Umum AASI Terpilih Menjadi Ketua DAI Periode 2021-2024 |Republika OnlineKetum baru AASI akan tingkatkan kualitas dan kuantitas pendidikan asuransi.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

NU minta polemik shalat Id dihentikan dan patuhi pemerintahRais Syuriah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Ahmad Ishomuddin meminta seluruh pihak menyudahi polemik shalat Id dan warga mematuhi ketentuan ... Terima kasih NU 🙏
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

NU Jatim Serukan Baca Qunut Nazilah Bagi Rakyat Palestina di Sisa RamadanPengurus Wilayah Nahdlatul Ulama Jawa Timur mengecam keras penyerangan Israel kepada warga Palestina di Masjid Al-Aqsa.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

NU, Muhammadiyah, dan Persis Tetapkan 1 Syawal 1442 H Jatuh pada 13 Mei 2021Tiga organisasi Islam di Indonesia, NU, Muhammadiyah, dan Persatuan Islam (Persis) sama-sama bersepakat bahwasanya 1 Syawal 1442 H jatuh pada 13 Mei 2021. Tiga... Satu hari lagi berpuasa di hari rabu menuju hari yang fitri ... Ketua Umum PBNU KH Said Aqil Siradj Minta Warga Nahdiyin Salat Ied di Rumah Smoga ketemu ramadhan lg tahun depan dan udh normal membaik, minimal udh bs mudik,wkwk
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »