Chris Martin Rutin Lakukan Ritual Sujud Cium Bumi

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Aksi sujud Chris Martin ternyata sering ia lakukan terutama setelah menggelar konser. Bahkan beberapa kali ia sujud saat masih di atas panggung.

SEJAK pertama kali menginjakkan kaki di Indonesia vokalis Coldplay Chris Martin sering melakukan hal-hal yang membuat banyak pengguna internet terkejut. Setelah aksinya yang berjalan di tengah kota Jakarta tanpa alas kaki, ia juga sempat bersujud di Bandara Halim Perdanakusuma sebelum menuju pesawat yang membawanya ke Australia. Berdasarkan video yang tersebar di sosial media Chris yang menggunakan topi dan sweater hitam berjalan menuju pesawat bersama rombongannya.

Banyak perbincangan yang ada di dunia maya salah satunya yang menyebut bahwa aksi sujudnya tersebut merupakan salah satu ritual rutin atau kebiasaan sang vokalis selalu mencium bumi yang ia pijak.Aksi lainnya yakni saat Chris berjalan tanpa alas kaki di tengah kota Jakarta. Selain itu ia dan Phil Harvey sang manajernya berswafoto di jembatan penyeberangan orang berlatar belakang suasana jalanan daerah Sudirman Jakarta.

"Saya punya pantun. Hari Selasa ujian fisika, giat belajar biar lulus, apa kabar Kota Jakarta? Boleh dong pinjam seratus," ucap Chris.Coldplay sukses menggelar konser pertamanya di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta. Konser bertajuk 'Coldplay Music of the Spheres World Tour' itu digelar pada pada Rabu 15 November 2023.

Saat konser di Jakarta Coldplay membawakan puluhan lagu antara lain High Power, Adventure of a Lifetime, Paradise, The Scientist, dan masih banyak hits lainnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

JK: Butuh Pengetahuan Komprehensif dalam Menyelesaikan Konflik KekerasanBerita Terkini Seputar Opini, Berita Terbaru Indonesia, Berita Hari Ini, Berita Terpopuler, Media Indonesia | Referensi Bangsa
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Gunung Slamet Naik Level Jadi Waspada, BPBD Banyumas Imbau Warga Tetap TenangBerita Terkini Seputar Opini, Berita Terbaru Indonesia, Berita Hari Ini, Berita Terpopuler, Media Indonesia | Referensi Bangsa
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Tingkatkan Pemanfaatan Data Cuaca Antisipasi Dampak Perubahan IklimBerita Terkini Seputar Opini, Berita Terbaru Indonesia, Berita Hari Ini, Berita Terpopuler, Media Indonesia | Referensi Bangsa
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Densus 88 Tangkap 6 Tersangka Teroris di Kalbar dan SumselBerita Terkini Seputar Opini, Berita Terbaru Indonesia, Berita Hari Ini, Berita Terpopuler, Media Indonesia | Referensi Bangsa
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Forum Ummat Bersatu Untuk Anies Siap Menangkan Pasangan AMINBerita Terkini Seputar Opini, Berita Terbaru Indonesia, Berita Hari Ini, Berita Terpopuler, Media Indonesia | Referensi Bangsa
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Festival Film Internasional Cairo Ditunda karena Konflik Israel-HamasBerita Terkini Seputar Opini, Berita Terbaru Indonesia, Berita Hari Ini, Berita Terpopuler, Media Indonesia | Referensi Bangsa
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »