Carrie Lam akan Selidiki Kekerasan Polisi Hong Kong

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 38 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pengunjuk rasa mengkritik polisi karena memakai taktik agresif untuk bubarkan demo.

REPUBLIKA.CO.ID, HONG KONG -- Kepala Eksekutif Hong Kong Carrie Lam berharap aksi damai yang berlangsung pada akhir pekan lalu merupakan awal upaya memulihkan situasi di Hong Kong. Pemerintah akan membuka pembicaraan dengan para pengunjuk rasa dan mendengarkan keluhan-keluhan mereka, terutama yang terkait dengan penanganan polisi.

Para pengunjuk rasa mengkritik polisi karena menggunakan taktik yang semakin agresif untuk membubarkan demonstrasi. Lam mengatakan, pengawas polisi telah membentuk satuan tugas untuk menyelidiki pengaduan tersebut. Kekacauan yang terjadi di Hong Kong telah menyebar ke luar negeri. Dua media sosial terbesar,Twitter dan Facebook mengatakan, mereka telah membongkar kampanye di media sosial dari China daratan yang berusaha melemahkan aksi protes di Hong Kong.

"Pertanyaan kedua saya telah berulang kali menjawab di berbagai lokasi dan saya dapat memberi Anda komitmen yang sangat jelas di tingkat politik bahwa RUU itu sudah mati. Tidak ada rencana menghidupkan kembali RUU itu, terutama mengingat keprihatinan publik," kata Lam.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

VIDEO: Memasuki Minggu ke-11, Demo Hong Kong Masih PanasPolisi telah melakukan menangkap 750 orang sejak kerusuhan dimulai pada Juni di Hong Kong.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Polisi Bantah Pasukan China akan Intervensi Hong KongPasukan China dikabarkan berada di barisan polisi Hong Kong. Hoax
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Mohon Perdamaian, Orang Terkaya Hong Kong Tulis PuisiBelum terlihat akan muncul perdamaian di Hong Kong.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Pasca-aksi Damai, Demonstrasi Hong Kong Masih BerlanjutDemonstran Hong Kong akan terus melakukan aksi hingga lima tuntutan mereka terpenuhi.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Trump Sebut Sikap China atas Hong Kong Pengaruhi DialogPresiden Donald Trump memperingatkan jika China menanggapi aksi demonstrasi di Hong Kong dengan kekerasan, perundingan perang dagang dengan AS bisa terancam.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Trump Peringatkan Cina Soal Tragedi HAM Tiananmen di Hong KongPresiden Amerika Trump mengatakan jika peristiwa kekerasan ala Lapangan Tiananmen terjadi di Hong Kong, negosiasi dengan Cina terganggu.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »